Categories: Kubu Raya

Sujiwo Apresiasi Prestasi Atlet Disabilitas Kubu Raya

Sujiwo Apresiasi Prestasi Atlet Disabilitas Kubu Raya

KalbarOnline, Kubu Raya – Wakil Bupati Kubu Raya, Sujiwo mengaku bangga dengan keberhasilan para penyandang disabilitas yang terhimpun dalam atlet NPC (National Paralympic Committe) Kubu Raya dapat meraih mendali pada multi event tingkat provinsi pada waktu lalu. Sujiwo menyebut diera pemerintahan Presiden Jokowi, penyandang disablititas diberikan atensi tidak hanya dicabang olahraga namun lapangan pekerjaan.

“Makanya atlet-atlet berkebutuhan khusus, di Kubu Raya cukup banyak dan mempunyai eksentensi dan prestasinya juga ada. Tentunya kita akan melakukan pembinaan secara continue,” ucap Wakil Bupati Kubu Raya Sujiwo ditemui usai menyerahkan stimulus sector pariwisata dan bonus untuk atlet NPC Kubu Raya di aula Kantor Bupati Kubu Raya, Jumat (11/12/2020).

Dengan adanya perhatian dari Pemerintah Kubu Raya, menurut Sujiwo para penyandang disabilitas yang berprestasi akan memiliki semangat. Meskipun, nilai bonus tidak besar karena situasi kas daerah masih belum memungkinkan.

“Tetapi mudah-mudahan dengan nilai bonus ini. Menjadi penyemangat, dan ini merupakan bentuk ucapan terimakasih dan apresiasi dari pemerintah Kabupaten Kubu Raya untuk teman-teman atlet NPC,” terang Sujiwo. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

3 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

3 hours ago

PWI Kalbar Audiensi ke KONI, Perkuat Silaturahmi dan Kerja Sama Media

KalbarOnline, Pontianak - Jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat melakukan kunjungan kehormatan…

3 hours ago

Diterjang Angin Kencang, Motor Air Milik Nelayan Karam di Perairan Muara Teluk Batang

KalbarOnline, Kayong Utara - Sebuah motor air milik seorang nelayan karam di perairan muara Teluk…

6 hours ago

Nilai Reformasi Birokrasi dan SAKIP Pemkot Pontianak Naik

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menuturkan bahwa Indeks Reformasi Birokrasi (RB)…

6 hours ago

Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gereja Dekat Masjid, Sekda Ketapang: Kita Bangsa Majemuk Penuh dengan Toleransi

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo melakukan peletakan batu pertama sebagai pondasi bagi pembangunan…

7 hours ago