Categories: Sekadau

Lasarus Minta Tim Pemenangan Rupinus-Aloysius Kedepankan Jualan Program

Lasarus Minta Tim Pemenangan Rupinus-Aloysius Kedepankan Jualan Program

KalbarOnline, Sekadau – Ketua DPD PDI Perjuangan Kalbar, Lasarus hadir dalam rapat konsolidasi pemenangan Bupati dan Wakil Bupati Sekadau, Rupinus-Aloysius.

Dalam kunjungannya ke sekretariat pemenangan Rupinus-Aloysius, Ketua Komisi V DPR RI mengimbau seluruh tim pemenangan Rupinus-Aloysius untuk tidak saling menjelekkan dan menggunakan kampanye hitam (black campaign). Penegasan itu disampaikan Lasarus bukan tanpa sebab. Pasalnya Pilkada Sekadau masuk dalam kategori rawan akan berita hoaks yang masuk dalam kampanye hitam.

Untuk itu, ia meminta tim pemenangan Rupinus-Aloysius mengedepankan jualan program kepada masyarakat.

“Mari kepada seluruh tim pemenangan saya berharap jangan saling menjelekan kita adu program saja, program kedepan dan program yang sudah ada kita jelaskan kepada masyarakat, mari kita ajarkan berpolitik yang cerdas dan santun terhadap masyarakat karena saling menjelekan itu tidak mendidik masyarakat,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tak Perlu Campur Urusan Paslon Lain, Relawan: Midji-Norsan Siap Tarung Gagasan

KalbarOnline, Pontianak - Bakal calon Gubernur Kalbar petahana, Sutarmidji irit bicara saat dimintai tanggapan terkait…

3 hours ago

Apa Kabar Kapuas Raya? Midji-Norsan Anggap Janji yang Terucap, Wajib Diperjuangkan

KalbarOnline, Pontianak - Bakal pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar 2024, Sutarmidji dan Ria…

3 hours ago

Midji-Norsan Sepakat Maju Sepaket di Pilgub Kalbar 2024

KalbarOnline, Pontianak - Perdebatan elitis mengenai keretakan hubungan Sutarmidji dan Ria Norsan terjawab tuntas, pada…

3 hours ago

Komeng Tewas Tersengat Listrik di Ruang Gardu PLN Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pria bernama Hendrik alias Komeng (51 tahun) ditemukan tewas di dalam ruang…

5 hours ago

Disperpusip Pontianak Rayakan Hari Buku Nasional dengan Lomba Bercerita Tingkat Sekolah Dasar

KalbarOnline, Pontianak – Sebanyak 40 peserta dari Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah se-Kota Pontianak meramaikan lomba bercerita…

9 hours ago

Viral! Video Perempuan Dipukuli Bertubi-tubi oleh Rekan Kerja, Kejadian Diduga di Sentap Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sebuah video viral di media sosial Instagram,  yang menunjukkan seorang perempuan muda…

9 hours ago