Categories: Sekadau

DPRD Sekadau Dikunjungi DPRD Kayong dan Singkawang

DPRD Sekadau Dikunjungi DPRD Kayong dan Singkawang

KalbarOnline, Sekadau – Anggota DPRD Kabupaten Kayong Utara dan DPRD Kota Singkawang melakukan kunjungan kerja ke DPRD Sekadau, Rabu (19/8/2020). Kunjungan tersebut merupakan silaturahmi DPRD dua daerah itu ke DPRD Bumi Lawang Kuari.

Ketua DPRD Sekadau, Radius Ependi di sela kunjungan kerja mengatakan, kunker anggota DPRD dari Kota Singkawang dan Kabupaten Kayong Utara bertujuan untuk berbagi informasi.

“DPRD Kota Singkawang kita paparkan mengenai tata kelola asset daerah, DPRD Kabupaten Kayong Utara mengenai tahapan penyusunan APBD,” katanya.

Pada kesempatan tersebut Radius Ependi berharap apa yang telah dipaparkan mengenai informasi yang dibutuhkan kedua lembaga legislatif dari Kota Singkawang dan Kayong Utara bisa bermanfaat.

Sementara Sekretaris Dewan Sekadau, Sapto Utomo pada kesempatan tersebut berharap lewat pemaparan dua materi tadi DPRD Singkawang dan Kayong Utara bisa mendapat tambahan informasi dan bermanfaat. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Sekadau

Recent Posts

PWI Kalbar Dukung Komitmen Pelaksanaan PPDB Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalbar ikut berpartisipasi dalam penandatanganan komitmen bersama…

1 hour ago

Begini Kronologi Kecelakaan Maut Bus PT Cargill yang Tewaskan Pengendara Motor di Marau

KalbarOnline, Ketapang - Seorang saksi mata mengungkapkan bagaimana kecelakaan lalu lintas yang melibatkan bus sekolah…

6 hours ago

Ini Daftar 65 Anggota Dewan Kalbar Terpilih Hasil Pemilu 2024

KalbarOnline, Pontianak - KPU Provinsi Kalbar telah menetapkan sebanyak 65 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah…

7 hours ago

Pria Berusia 69 Tahun di Wajok Hulu Mempawah Hilang Saat Pergi di Kebun

KalbarOnline, Mempawah - Seorang pria berusia 69 tahun bernama Usman bin Agus hilang saat pergi…

7 hours ago

Sinergi Kemendikbudristek dan Pemerintah Daerah, Bangun Ekosistem Pendidikan Digital

KalbarOnline, Bandung - Dalam rangka memperkuat sinergi dengan pemerintah daerah terkait pemanfaatan platform teknologi pendidikan…

8 hours ago

Pemkot Pontianak Komitmen Laksanakan PPDB Secara Objektif, Transparan dan Akuntabel

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menjelaskan, pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru…

8 hours ago