Categories: Nasional

Fourt Points By Sheraton Siapkan Makanan WFH

KalbarOnline.com,MAKASSAR– Four Points by Sheraton Makassar, melaunching paket promo stay home and delivery.

Paket ini khusus untuk yang stay di rumah, tinggal pesan lewat gawai maka management hotel siap mengantarkan langsung ke tempat tujuan yang memesan.

General Manager Four Points by Sheraton Makassar, I Gede Sujana mengatakan di Fourt Points by Sheraton ada tiga restaurant yang menyajikan menu-menu mulai dari Chinese food, Indonesian food, local food, dan berbagai menu lainnya.

Kata I Gede, restaurant selalu buka bagi tamu yang menginap mulai jam 06.00 pagi wita sampai dengan jam 10.00 wita pagi. Selain itu restaurant Golden Asian buka normal seperti biasanya,dari jam 10.00 wita pagi sampai pukul 14.00 wita siang. Kemudian dilanjut pukul 18.00 wita sore sampai jam 22.00 wita malam.

“Kami dari manajemen berkomitmen tetap memberikan yang terbaik dengan program delivery ini, dan tentunya menu-menu yang kita sajikan sangat pas dengan lidah masyarakat kota makassar,” tuturnya.

Untuk harganya ada diskon hingga diskon 50%. Untuk promo ini pengantaran hanya berlaku untuk wilayah Makassar saja dengan order pemesanan. (wis/fajar)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

5 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

6 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

6 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

6 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago