Categories: Ketapang

Cegah Covid-19, Lapas Kelas II B Ketapang Buat Bilik Disinfektan

KalbarOnline, Ketapang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II B Ketapang membuat bilik sterilisasi untuk mencegah penyebaran virus Corona tau Covid-19. Seluruh petugas, warga binaan Lapas Kelas II B Ketapang dan masyarakat akan disterilisasi di bilik tersebut sebelum masuk ke area Lapas.

Kalapas kelas IIB Ketapang, Isnawan mengatakan, bilik sterililasi yang berisi cairan disinfektan itu dibuat sebagi salah satu langkah antisipasi karena memperhatikan perkembangan penyebaran Covid-19 yang kondisinya saat ini cukup menghawatirkan.

“Gunanya adalah, setiap petugas atau orang yang masuk ke Lapas Ketapang wajib disemprot cairan disinfektan secara otomatis dengan alat yang ada,” katanya, Kamis (26/3/2020).

Selain itu, ia juga menyebut kalau cairan disinfektan yang nantinya disemprotkan tersebut dipastikan mengunakan cairan disinfektan yang dibuat sesuai anjuran. Ia juga meminta masyarakat dan semua pihak untuk mendukung langkah pencegahan yang dilakukan oleh Lapas Ketapang dan Pemerintah.

“Lapas ketapang berharap masyarakat mendukung langkah langkah pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

10 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

10 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

10 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

13 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

20 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

21 hours ago