Categories: Kabar

Puan Ngarep Layanan Tes Corona Gratis, Tugas Pemerintah Carikan Solusinya

KalbarOnline.com – Ketua DPR Puan Maharani meminta pemerintah menjamin ketersediaan bahan pokok sehingga tidak menimbulkan panic buying di masyarakat. DPR menurut Puan, mendukung penggunaan dana penanganan dan penanggulangan bencana untuk kegiatan penanggulangan virus Corona.

“Jangan sampai kita kehilangan momentum untuk mengatasi wabah ini. Karena itu DPR meminta pemerintah mempercepat upaya-upaya penanggulangan virus corona,” kata Puan di Jakarta, Kamis (19/3/2020).

Politisi PDI-Perjuangan ini menyatakan, negara harus betul-betul dirasakan kehadirannya oleh masyarakat dalam memimpin penanggulangan virus Corona yang ditunjukan dengan memperluas pelayanan pemeriksaan di area public seperti pasar, stasiun dan terminal.

Oleh karenanya, terang Puan, pemerintah hendaknya mempermudah masyarakat untuk mendapatkan informasi terkait Corona seperti peta sebaran kasus dan informasi layanan kesehatan.

“Pemerintah agar melakukan percepatan aksi seperti penyediaan alat tes virus Corona dalam jumlah massif yang disebar diberbagai titik pelayanan kesehatan masyarakat. Petugas medis aktif mendatangi wilayah yang rawan untuk melakukan tes tersebut sekaligus mempermudah akses masyarakat untuk melakukan tes virus Corona,” jelasnya.

“Pemerintah secepatnya mencari solusi agar layanan tes Corona ini bisa dilakukan secara gratis,” imbuhnya.[asa]

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor Pertanahan Mempawah Ikut Tanam Pohon Serentak bersama Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Mempawah - Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Tanggal 5…

6 hours ago

Setelah Pontianak, Disdikbud Kalbar Buka Dua SMA di Kubu Raya dan Bengkayang

KalbarOnline, Pontianak - Setelah membuka sekolah baru SMA Negeri 14 Pontianak di Kecamatan Pontianak Tenggara,…

8 hours ago

Marak “Manusia Silver” di Pontianak, Dokter Icha: Bisa Terkena Kanker Kulit

KalbarOnline, Pontianak - Keberadaan "manusia silver" masih banyak ditemukan di Pontianak, Kalbar. Hal ini mendapat…

9 hours ago

Sekda Ketapang Buka Sosialisasi Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo membuka kegiatan sosialisasi Rancangan Peraturan Daerah…

9 hours ago

Peringati HUT ke-60, Bank Kalbar Gelar Donor Darah

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan digelar oleh Bank Kalbar dalam rangka memperingati ulang tahunnya (HUT)…

9 hours ago

Pj Bupati Kamaruzaman Apresiasi Ajang Pemuda Pelopor

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengatakan, bahwa kepeloporan pemuda…

9 hours ago