Categories: Nasional

Kukuhkan 43 Personel Satops Patnal, Ini Pesan Kakanwil Kemenkumham Sulbar

KalbarOnline.com — Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Harun Sulianto, mengukuhkan 43 orang Satuan Operasional Kepatuhan Internal (Satops Patnal) di jajaran pemasyarakatan Aula Kanwil setempat, Rabu (11/3/2020).

“Ganguan kamtib di lapas tidak saja karena persoalan keamanan bersifat statis seperti kelalaian penjagaan, pengawalan dan kurangnya daya dukung sarana dan prasarana, namun juga karena persoalan keamanan dinamis seperti penyalahgunaan HP untuk peredaran gelap narkotika, pengaruh radikalisme, serta eskalasi ketidak puasan warga binaan karena diskrimasi perlakuan adalah hal yg perlu diantisipasi,” kata Harun

Untuk itu, kata dia, segeralah jadi SDM yang profesional. Jadilah rule model untuk mendukung wilayah bebas dari korupsi. “Selalu menjunjung tinggi nilai keadilan dan mengedepankan keramah-tamahan untuk menyukseskan revitalisasi pemasyarakatan,” saran Harun.

Usai pengukuhan dilakukan tes urine. “Dari tes urine, kepala UPT Pemasyarakatan yang ada di Sulbar dan anggota Satops Patnal semua negatif,” ucap Kadiv Pas, Elly Yuzar.

Elly menambahkan bahwa untuk membersihkan narkoba harus dimulai dari pimpinan. (rls)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga   KalbarOnline,…

47 seconds ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

1 hour ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

4 hours ago