Categories: Kapuas HuluSekadau

PS Sekadau Lumat PS Kapuas Hulu 1-0 di Ajang Anzonk’s Royal Cup 2019

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Kesebelasan PS Sekadau sukses melumat kesebelasan PS Kapuas Hulu dalam laga exhibition pembukaan turnamen Anzonk’s Royal Cup 2019 yang berlangsung di lapangan Hulu Bala Jongkong, Desa Jongkong Kanan, Kapuas Hulu, Jumat (5/7/2019).

Manajer PS Sekadau, H. Suhardi, S.Sos., MM menuturkan bahwa pada awal pertandingan kedua kesebelasan saling mempertontonkan permainan yang menurutnya sangat luar biasa. Saling jual beli serangan.

“Tapi beruntung, pada menit ke-25, kita (PS Sekadau) berhasil memecah kebuntuan lewat gol sundulan dari sepak pojok oleh pemain kita nomor punggu 22, Musa sehingga mengubah kedudukan menjadi 1-0,” ujarnya.

Hingga peluit akhir babak dibunyikan, kedudukan tetap bertahan 1-0 untuk keunggulan kesebelasan asuhan pelatih Syaiful Bahri beserta asistennya yakni Adink ini.

“Animo penonton luar biasa hingga merinding melihat begitu banyak penonton. Kami ucapkan terima kasih kepada panitia Anzonk’s Royal Cup 2019. Pengalaman ini tak mungkin terlupakan buat kami tim PS Sekadau,” pungkasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

KSDA Kalbar dan BTN Gunung Palung Tangani Kemunculan Orang Utan di Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Bermula dari beredarnya informasi di salah satu media sosial terkait adanya…

27 mins ago

Kadis Kesehatan Ajak Nakes Peran Aktif Turunkan AKI/AKB dan Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Kesehatan (Kadiskes) Provinsi Kalimantan Barat, Erna Yulianti mengajak para tenaga…

28 mins ago

Pekan Gawai Dayak ke 38 Siap Digelar

KalbarOnline, Pontianak - Jelang Pelaksanaan Pekan Gawai Dayak (PKD) ke XXXVIII (38) Tahun 2024, Penjabat…

40 mins ago

Lepas Peserta Lomba HKG PKK ke-52 Tingkat Nasional, Kalbar Optimis Pasti Juara

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson didampingi Pj Ketua Tim Penggerak PKK…

42 mins ago

Pimpin Apel Senin Pagi, Pj Sekda Zulkarnain Tekankan Soal Kedisiplinan ASN

KalbarOnline, Pontianak – Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pontianak Zulkarnain menekankan kedisiplinan Aparatur Sipil Negara…

44 mins ago

Inflasi Kota Pontianak Capai 2,77 Persen

KalbarOnline, Pontianak – Angka inflasi Kota Pontianak kini mencapai 2,77 persen. Pj Wali Kota Pontianak,…

47 mins ago