Categories: Pontianak

Bupati dan Sekda Sekadau Hadiri Pembukaan STQ Nasional XXV

KalbarOnline, Pontianak – Bupati Sekadau, Rupinus bersama Sekda Kabupaten Sekadau, Zakaria berkesempatan menghadiri langsung pembukaan STQ XXV tingkat Nasional di depan taman Alun Kapuas Pontianak, Sabtu (29/6/2019) kemarin.

Seleksi Tilawatil Quran tersebut dibuka langsung oleh Menteri Agama RI, Lukman Hakim Saifuddin. Seperti diketahui bahwa pelaksanaan STQ nasional ini akan berlangsung hingga 5 Juli 2019 mendatang.

Ajang ini diikuti para qori-qoriah dan hafiz-hafizah 34 provinsi se-Indonesia terbaik yang diseleksi untuk mewakili Indonesia pada ajang MTQ tingkat internasional.

Seremoni pembukaan STQ diawali dengan defile dari masing-masing 34 provinsi di Indonesia. (*/Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

7 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

7 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

7 hours ago