Categories: Ketapang

Polres Ketapang Siap Amankan Persidangan Isa Anshari

KalbarOnline, Ketapang – Kapolres Ketapang, AKBP Yury Nurhidayat melalui Humas Polres Ketapang, Ipda Matalib mengaku memang sudah menjadi tanggung jawab pihaknya dalam menjaga Kamtibmas untuk kelancaran jalannya sidang Ketua FPRK nantinya.

“Kita siap karena memang tanggung jawab kita. Hanya saja tidak ada persiapan personil secara khusus karena pengamanan sidang nantinya akan dilakukan sesuai protap yang ada,” katanya saat dikonfirmasi, Rabu (28/11/2018).

Ia juga mengatakan, pihak kepolisian nantinya akan memberikan imbauan kepada anggota FKPR ataupun siapa saja yang akan menyaksikan jalannya persidangan untuk tetap mematuhi aturan yang ada didalam ruang persidangan nantinya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor Pertanahan Mempawah Ikut Tanam Pohon Serentak bersama Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Mempawah - Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Tanggal 5…

46 mins ago

Setelah Pontianak, Disdikbud Kalbar Buka Dua SMA di Kubu Raya dan Bengkayang

KalbarOnline, Pontianak - Setelah membuka sekolah baru SMA Negeri 14 Pontianak di Kecamatan Pontianak Tenggara,…

2 hours ago

Marak “Manusia Silver” di Pontianak, Dokter Icha: Bisa Terkena Kanker Kulit

KalbarOnline, Pontianak - Keberadaan "manusia silver" masih banyak ditemukan di Pontianak, Kalbar. Hal ini mendapat…

3 hours ago

Sekda Ketapang Buka Sosialisasi Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo membuka kegiatan sosialisasi Rancangan Peraturan Daerah…

3 hours ago

Peringati HUT ke-60, Bank Kalbar Gelar Donor Darah

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan digelar oleh Bank Kalbar dalam rangka memperingati ulang tahunnya (HUT)…

4 hours ago

Pj Bupati Kamaruzaman Apresiasi Ajang Pemuda Pelopor

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengatakan, bahwa kepeloporan pemuda…

4 hours ago