Categories: Sekadau

Tinjau Realisasi APBDes, Pastikan Sesuai Target

KalbarOnline, Sekadau – Pembangunan menggunakan APBDes tahap II 2018 di Desa Merapi berupa pengaspalan jalan, pembangunan toilet umum, toilet gedung PAUD dan pembangunan embung air selesai dalam pengerjaannya.

Menindaklanjuti hal tersebut, Brigadir Asep Suwandi bersama perangkat desa dan BPD Merapi meninjau langsung hasil pekerjaan secara swakelola tersebut, Selasa (18/9/2018).

Tujuannya untuk memastikan bahwa proses pembangunan berjalan sesuai prosedur, dengan mengecek fisik bangunan dan ketebalan jalan, serta anggaran yang sudah dipergunakan.

Asep mengatakan, bahwa kegiatan tersebut terus dilaksanakan untuk mengantisipasi penyalahgunaan dana desa yang sudah dituangkan dalam rancangan anggaran biaya dalam setiap pembangunan yang dikerjakan.

“Dana desa ditujukan untuk membiayai penyelenggaraan pembangunan, serta pemberdayaan masyarakat. Jangan sampai dalam pemakaiannya terjadi kesalahan, penyalahgunaan maupun penyelewengan,” tandas Asep.

Bidang penyelergaran dana Desa Merapi jumlah anggarannya Rp400.613.946, bidang pembina kemasyarakatan Rp120.554.500. Bidang pelaksana pembagunan desa Rp579.906.500, bidang tak terduga Rp520.209. “Mari kawal pelaksana pembagunan Desa Merapi dan bermartabat,” ajaknya. (*/Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

2 mins ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 mins ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

6 mins ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

21 mins ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

5 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

16 hours ago