Categories: Pontianak

Midji – Norsan Menang Telak di TPS Sutarmidji Salurkan Hak Pilih

KalbarOnline, Pontianak – Perolehan suara pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar nomor urut 3 (tiga) Sutarmidji – Ria Norsan menang telak di TPS 006 Kelurahan Sungai Beliung, tempat Sutarmidji bersama keluarga menyalurkan hak pilih.

Berdasarkan hasil perhitungan surat suara dari 429 daftar pemilih tetap (DPT), sebanyak 376 masyarakat yang menyalurkan hak suaranya.

Baca Juga: Salurkan Hak Pilih di TPS 006 Sungai Beliung, Sutarmidji: Insha Allah Kami Menang

Berikut rincian dari suara yang telah dihitung untuk Pilgub Kalbar pada TPS tempat Sutarmidji mencoblos. Milton – Boyman 3 (tiga) suara, Karolin – Gidot meraih 41 suara, sementara Midji – Norsan meraup sebanya 326 suara.

Sementara suara tidak sah terdapat enam surat suara dan sisanya tidak memberikan hak suara alias golput.

Penghitungan suara berakhir sekitar pukul 14.45 WIB dengan perolehan suara tertinggi oleh pasangan Sutarmidji – Ria Norsan. (KO3)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Bupati Romi Wijaya Resmikan Gedung Unit Transfusi Darah RSUD Sukadana

KalbarOnline, Kayong Utara - Pj Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya meresmikan Gedung Unit Transfusi Darah…

56 mins ago

Nih Calon Pj Bupati Landak yang Baru, Gantikan Samuel

KalbarOnline, Pontianak - Dengan berbagai pertimbangan, Kementerian Dalam Negeri tak lagi memperpanjang jabatan Samuel sebagai…

5 hours ago

Liga Mini Soccer Series I Jadi Wadah Kumpul Para ASN Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mengusung jargon “Bola Adalah Teman”, Liga Mini Soccer Series I 2024 Pemkot…

6 hours ago

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

16 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

16 hours ago