Categories: Pontianak

Pjs Walikota Pontianak : Bersama Kita Jaga Situasi Kondusif Jelang Pilkada Serentak

KalbarOnline, Pontianak – Dalam rangka menjaga situasi kondusif di wilayah yang melaksanakan Pilkada serentak pada tanggal 27 Juni 2018 hingga proses penetapan kepala daerah terpilih, Pemerintah Kota Pontianak bersama Kodim 1207, Polresta Pontianak dan Pemkab Kubu Raya melakukan sinergitas 3 pilar yaitu TNI, Polri dan Pemerintah Daerah di Gedung PCC, Kamis (21/6).

“Kegiatan ini kan sebenarnya mengumpulkan 3 pilar dari Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Lurah, kita berharap dengan adanya pertemuan ini semakin meningkatkan sinergitas dan koodinasi dalam rangka menciptakan kondisi yang aman, kondusif pada saat pemilihan maupun pasca pilkada serentak tanggal 27 Juni nanti,” ujar Mahmudah selaku Pjs Walikota Pontianak.

Lanjut Mahmudah, pertemuan ini sangat penting untuk saling berkoordinasi untuk mencegah kemungkinan terjadinya potensi konflik yang mungkin timbul di masyarakat.

“Camat dan Lurah ini kan garda terdepan jadi kita berharap mereka inilah yang dapat dengan cepat mendeteksi dan mengantisipasi potensi-potensi konflik yang ada, jika ada terdeteksi potensi konflik  cepat segera diselesaikan, jangan sampai nanti menjadi besar,” ujarnya.

Selain itu Mahmudah meminta semua elemen TNI-Polri harus menunjukkan netralitas mereka dan termasuk pasangan calon tidak memanfaatkan ASN untuk mengkampanyekan dirinya. (my/Jim)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: 231 Prestasi Sutarmidji236 Penghargaan Sutarmidji236 Prestasi Sutarmidji6 Temuan Sutarmidji setelah Keliling KalbarBertemu Dengan Berbagai OrmasBuka Kegiatan Pekan Pemuda Daerah GKII dan GAMKI se – KetungauBupati Jarot: Sebagai Penguatan Karakter KeimananBupati Jarot: Tetap Jaga Persatuan dan KesatuanCoblos nomor 3Dialogis Dengan Masyarakat SelakauDihadapan Puluhan Ribu Massa Kampanye AkbarErry: Sutarmidji – Ria Norsan Dwi Tunggal KalbarGubernur Kalbar 2018Hadiri Pernikahan Warga Pemangkat SambasHampir Seluruh ASN HadirIngin SejahteraJarot: Anak muda harus siap hadapi kemajuan suatu daerahJika TerpilihKalbar BaruKalbar Baru Untuk SemuaKampanye Akbar Midji - Norsan di SambasLakukan pemerataan pembangunan yang berlandaskan keadilanMasyarakat Kalbar Coblos Nomor 3Masyarakat Sambas Bulatkan Hati ke Midji – NorsanMasyarakat Sambas Sebut Kehadiran Midji – Norsan Merupakan KeberkahanMasyarakat Sejangkung Serahkan Suara Sepenuhnya Untuk Midji – NorsanMidji - NorsanMidji-Norsan Akan Gratiskan Pendidikan Hingga SMAPilgub Kalbar 2018Pjs Walikota Pontianak : Bersama Kita Jaga Situasi Kondusif Jelang Pilkada SerentakRia NorsanSafari Midji - Norsan di SambasSafari Ramadhan di SambasSafari Ramadhan ke SambasSafari Ramadhan Midji - Norsan di SambasSenang Bisa Bertemu langsung dengan SutarmidjiSidak Hari Pertama Masuk Kerja Pasca Cuti Bersama LebaranSoekarno – Hatta Dwi Tunggal IndonesiaSutarmidjiSutarmidji - Ria NorsanSutarmidji - Ria Norsan Nomor 3Sutarmidji 4 KalbarSutarmidji Ajak Masyarakat Kembali pada Al-QuranSutarmidji Doakan Ini Kepada MempelaiSutarmidji Hadir Dalam Perayaan Isra Miraj di SambasSutarmidji Komitmen Akan Tularkan Prestasi di Pontianak ke Seluruh KalbarSutarmidji: Mari Kita Kembalikan Marwah SambasSutarmidji: Saya Kukuhkan Sebagai Relawan Midji – NorsanTutup Turnamen Sepakbola Gawai CupVisi Misi Midji - Norsan

Recent Posts

Peringatan Hardiknas 2024, Pj Bupati Romi: Mengenang Perjalanan Merdeka Belajar

KalbarOnline, Kayong Utara - Pemerintah Kabupaten Kayong Utara menggelar Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas)…

2 hours ago

Tim Jatanras Polresta Pontianak Tangkap Komplotan Pencuri Kabel, Satu Orang Masih Buron

KalbarOnline, Pontianak - Tim Jatanras Sat Reskrim Polresta Pontianak berhasil menangkap komplotan pencurian kabel listrik…

2 hours ago

Warga MHS Ketapang Dihebohkan ODGJ Gorok Leher Sendiri Hingga Tewas

KalbarOnline, Ketapang - Warga Desa Sungai Jawi, Kecamatan Matan Hilir Selatan (MHS) dibuat heboh dengan…

2 hours ago

Kadiskop UKM Kalbar Turun Langsung Monitoring Tumbuh Kembang Anak Asuh Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Koperasi UKM Provinsi Kalbar, Junaidi bersama Anggota Korps Pegawai Republik…

3 hours ago

Pimpin Upacara Hardiknas, Harisson Serukan Keberlanjutan Program Merdeka Belajar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memimpin upacara peringatan Hari Pendidikan…

3 hours ago

Lutfi Al Mutahar Optimis Jadi Calon yang Diusung PAN di Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Lutfi Al Mutahar meyakini kalau dirinyalah yang akan diusung oleh Partai Amanat…

16 hours ago