Categories: Sekadau

Ketua Pemuda Katolik Komcab Sekadau Kutuk Teror Bom Surabaya

KalbarOnline, Sekadau – Pemuda Katolik Komisariat Cabang Sekadau kembali menggelar Masa Penerimaan Anggota (Mapenta) dan Musyawarah Anak Cabang (Muskomac), bertempat di Gedung Steleng Simpang Empat, Paroki Monumental yang digelar sejak, Sabtu 12 Mei hingga Minggu 13 Mei 2018.

Dalam kegiatan tersebut, Ketua Pemuda Katolik Komcab Sekadau, Dunstaniko mewakili seluruh Pemuda Katolik Komcab Sekadau juga menyampaikan keprihatinan atas peristiwa ledakan bom bunuh diri yang terjadi pada Gereja di Surabaya.

“Kami mengutuk peristiwa itu dan berharap jangan ada lagi peristiwa itu terulang. Kami turut berdukacita yang mendalam untuk para korban jiwa dan juga kepada saudara kami yang mengalami lua. Kami mendukung penuh pihak Kepolisian untuk segera mengungkap dalang di semua peristiwa duka itu,” tegasnya.

Sebelumnya, ledakan bom terjadi di Gereja Santa Maria Tak Bercela di Jalan Ngagel Madya, Gereja Kristen Indonesia (GKI) di Jalan Diponegoro, dan Gereja Pantekosta Pusat di Jalan Arjuna.

Ledakan pertama terjadi di Gereja Maria Tak Tercela, yaitu pada sekitar pukul 07.30 WIB. Adapun dua ledakan lain berjeda masing-masing 5 menit setelah ledakan pertama.

Polisi mencatat, 10 orang meninggal dunia atas peristiwa itu. Sementara 41 orang lainnya mengalami luka-luka.

Hadir dalam kegiatan tersebut Pengurus Pemuda Katolik Komcab Sekadau, Penasehat Awam Pemuda Katolik Komcab Sekadau, Pastor Paroki Monumental, perwakilan Kapolsek, Anggota DPP paroki Monumental. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Peringati Hari Kartini, PLN Beri Santunan untuk 30 Muslimah Tangguh di Kalimantan Selatan

KalbarOnline, Banjarbaru - Dengan semangat memperingati Hari Kartini 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran…

4 hours ago

Harisson Tegaskan Tidak Akan Maju Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Di tengah ramainya isu sejumlah penjabat kepala daerah di beberapa provinsi dan…

7 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Raih Prestasi Terbaik di Ajang Atletik Internasional Dubai

KalbarOnline, Pontianak - Atlet binaan kawah candradimuka Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pelajar (PPLP) Dinas Kepemudaan,…

8 hours ago

Pasar Bodok Membara, 25 Ruko Luluh Lantak Dalam Semalam

KalbarOnline, Pontianak - Kebakaran hebat menghantam Pasar Bodok, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Jumat…

10 hours ago

Hendak Tawuran, Empat Remaja di Pontianak Diamankan Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Polisi mengamankan empat remaja berinisial FB (17 tahun), HP (17 tahun), RF…

15 hours ago

Dua Pria Kubu Raya Ditangkap, Hendak Edarkan 45 Paket Sabu ke Para Nelayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Dua pria asal Kubu Raya, SS (31 tahun) dan AL (33…

16 hours ago