Categories: Sekadau

POM Sekadau Gotong-royong Pembangunan Surau As-Sholihin

KalbarOnline, Sekadau – Persatuan Orang Melayu (POM) Kabupaten Sekadau melakukan gotong-royong bersama masyarakat dalam rangka pembangunan Surau As-Sholihin, Jalan H. Mansur, Merdekata Selatan, Desa Sungai Ringin, Minggu (1/4).

Kegiatan dimulai sejak pagi yang dilakukan dengan sukarela dan gotong-royong, tanpa ada pesanan ataupun sponsor.

Hal ini dibenarkan oleh Divisi Humas POM Sekadau, Yuhdi.

Bahan atau material pembangunan Surau As-Sholihin masih sangat minim, untuk itu rekan-rekan POM, lanjut Yuhdi, sebatas menggali tanah untuk tongkat bangunan dilahan yang akan dibangun surau.

Yuhdi berharap, masyarakat yang kelebihan rezeki dapat membantu pembangunan Surau As-Sholihin baik berupa bahan material maupun berbentuk uang.

Lokasi Surau yang akan dibangun tepatnya berada di Jalan H. Mansur, Merdeka Selatan, Komplek Graha Kirana, Gg. Bahari Permai, Desa Sungai Ringin. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

3 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

6 hours ago

Hari Buruh, Kapolri Komitmen Lindungi dan Kawal Hak Buruh

KalbarOnline, Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung pengamanan peringatan aksi Hari Buruh…

7 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Buka Bimbingan Manasik Haji Tahun 2024 di Masjid Al-Ikhlas

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka Acara Bimbingan Manasik Haji…

7 hours ago

Akhiri Masa Tugas, Pj Wali Kota Ani Sofian Ajak ASN Teladani Jejak Mulyadi

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian mengajak ASN di lingkup Pemerintah Kota…

8 hours ago

Status Kepemilikan Gedung Perbasi Resmi Kembali ke Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Kejelasan status pengelolaan Gedung Persatuan Basket Indonesia (Perbasi) Kota Pontianak di Jalan…

8 hours ago