Categories: Sekadau

14 Gudep Tingkat SMA se-Kabupaten Sekadau Ikuti Kegiatan Perkemahan

Perkemahan di SMA Al – Rahmah Sekadau

KalbarOnline, Sekadau – Sebanyak 234 anggota dari 14 Gudep yang ada di Kabupaten Sekadau, mengikuti kegiatan Perkemahan tingkat SMA se-Kabupaten Sekadau yang bertemakan Pendidikan Karakter.

Kegiatan tersebut berlangsung mulai Jum’at 2 Februari 2018 s/d Minggu 4 Februari 2018 yang berlangsung di SMA Al – Rahmah, Kecamatan Sekadau Hilir, dengan Nomor Gudep : 01.011.01.012.

Panitia kegiatan tersebut berjumlah 30 anggota dibantu dari Saka Bhakti Husada dan Saka Bhayangkara.

Yopi Ferdiansyah, selaku Ketua Panitia menjelaskan tujuan diadakannya kegiatan perkemahan yang mengangkat tema Pendidikan Karakter adalah untuk membangun SMA yang berkarakter tinggi, disiplin dan peduli.

Dirinya berharap kegiatan ini tidak hanya sebatas pertemuan, tetapi bagaimana kegiatan ini dapat membentuk jiwa dan karakter setiap anggota dan memahami betapa pentingnya nilai-nilai kedisiplinan dan kepedulian.

“Kami harap setelah selesainya kegiatan, semua anggota dapat menerapkannya di lingkungan sosial, sekolah maupun didalam keluarga,” harap Yopi. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

3 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

3 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

3 hours ago