Categories: Pontianak

Terbiasa Disiplin, Bang Midji Datang Lebih Awal ke KPU

Rapat pleno terbuka penyampaian verifikasi syarat pencalonan

KalbarOnline, Pontianak – Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Barat menggelar rapat pleno terbuka, penyampaian hasil verifikasi syarat pencalonan dan syarat calon bakal pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar periode 2018 – 2023, di Aula Kantor KPU Kalbar, Jalan Subarkah No 1 Pontianak (Eks Kantor Kejati Kalbar), Rabu (17/1).

Dari pantauan awak media, tampak sudah terlihat Balon Gubernur Kalbar, Sutarmidji atau biasa dipanggil Bang Midji datang lebih awal (pukul 13.20) padahal rapat pleno dijadwalkan pada pukul 14.00. Ketiga Balon Gubernur yang lain malah belum terlihat datang.

“Saya memang sudah terbiasa disiplin, apalagi dalam hal waktu,” ujar Bang Midji.

Kedatangan Bang Midji dan rombongan disambut oleh Ketua KPU Kalbar, Umi Rifdiyawaty, SH., MH dengan senyum ramah.

Sambil menunggu bakal calon Gubernur yang lain datang, Bang Midji terlihat melakukan koordinasi dengan tim inti yang mendampinginya. Sesekali para tamu yang hadir menyalami Bang Midji. (Fat)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Pengurus PWI Kalbar 

KalbarOnline, Pontianak – Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menerima audiensi dari Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia…

7 hours ago

Kamaruzaman Ajak Lanjutkan Gerakan Merdeka Belajar

KalbarOnline, Pontianak - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengajak semua pihak untuk terus menjaga…

8 hours ago

Capai Indonesia Emas 2024 dengan Transformasi Digital

KalbarOnline, Kubu Raya - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman menilai bonus demografi yang dimiliki…

8 hours ago

Pemkab Kubu Raya Serahkan Dana Hibah Pengamanan Pilkada kepada Polres dan Kodim

KalbarOnline, Kubu Raya - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya memberikan dana hibah kepada Polres Kubu Raya…

8 hours ago

Remaja di Landak Bunuh Diri Karena Tak Diizinkan Pergi Memancing

KalbarOnline, Landak - Seorang remaja (16 tahun) di Kecamatan Kuala Behe, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat…

11 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Dorong Pekan Gawai Dayak Bisa Masuk Kalender Event Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson menyampaikan, bahwa sejak tahun 2016 lalu,…

11 hours ago