Categories: Pontianak

Jabatan Gubernur Cornelis Berakhir 14 Januari, Mendagri Tunjuk Dodi Riyadmaji Sebagai Pj Gubernur

KalbarOnline, Pontianak – Masa jabatan Gubernur Kalbar, Cornelis dan Wakil Gubernur Kalbar, Christiandy Sanjaya akan segera berakhir, tepat pada tanggal 14 Januari 2018.

Gubernur Kalbar dua periode itu, dalam berbagai kesempatan kerap kali menyampaikan permohoan pamit dihadapan masyarakat Kalbar.

Guna mengisi kekosongan jabatan Gubernur Kalbar, beredar kabar bahwa Menteri Dalam Negeri RI telah menunjuk mantan Kapuspen Kemendagri yang sekarang menjabat Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kemendagri, Dodi Riyadmaji sebagai Pejabat (Pj) Gubernur Kalbar hingga terpilih Gubernur dan Wakil Gubernur hasil pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar Juni 2018.

Kabar ditunjuknya Dodi Riyadmaji sebagai Pj Gubernur Kalbar juga sudah tersiar ke sejumlah media sosial facebook, twitter dan sebagainya.

Selain itu, kabar ditunjuknya Dodi sebagai Pj Gubernur Kalbar juga sudah diposting melalui akun twitter resmi Biro Humas dan Protokol Setda Provinsi Kalbar.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

18 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

18 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

18 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

18 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

19 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

20 hours ago