Categories: Sintang

Mengenai Pemetaan Kompetensi ASN, Ini Penjelasan BKPSDM Sintang

Psikologi Jadi Pertimbangan

KalbarOnline, Sintang – Kepala Bidang Data dan Pengembangan Pegawai, Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Sintang, Agustinus mengatakan bahwa kegiatan pemetaan kompetensi bagi pejabat struktural Eselon IV bertujuan sebagai pedoman bagi pejabat pembina kepegawaian atau pejabat lain yang terkait dalam melakukan penilaian kompetensi jabatan.

“Sasaran kegiatan ini untuk memberikan gambaran kepada pejabat pembina kepegawaian tentang kemampuan pejabat struktural,” ujarnya.

Mengenai kemampuan yang dimaksud berkenaan dengan analisa strategis, fleksibilitas berpikir, komunikasi lisan, komunikasi tulisan, kegigihan, pengambilan resiko, pengambilan keputusan strategis, perencanaan dan pengorganisasian, berorientasi pada pelayanan, negosiasi, membangun hubungan kerjasama strategis, memfasilitasi perubahan dan kepemimpinan strategis.

“Memperhatikan pengalaman kita pada proses pemetaan kompetensi tahun 2013-2016, maka hasil pemeriksaan psikologis pada kegiatan ini nantinya akan digunakan sebagai salah satu bahan pertimbangan oleh tim penilai kinerja pegawai aparatur sipil negara (ASN) dalam penempatan jabatan,” pungkasnya. (Sg)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

14 mins ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

3 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

3 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

3 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

3 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

8 hours ago