Categories: Kapuas Hulu

Apresiasi Langkah Polres Kapuas Hulu, Bupati Harap Pelaksanaan Pilgub Berjalan Lancar

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu, AM Nasir, SH, mengapresiasi kegiatan yang digelar oleh Polres Kapuas Hulu.

Hal ini disampaikannya usai menghadiri acara tatap muka Kapolres Kapuas Hulu bersama Forkopimda, Kepala Dinas, Tokoh Agama, dan Tokoh Masyarakat.

Menurutnya, saat ini suhu politik sudah mulai muncul.

“Untuk di Kapuas Hulu, Alhamdulillah, masih aman, namun tidak serta merta tidak kita antisipasi. Maka masalah kamtibmas menjadi tugas tanggungjawab bersama. Pelaksanaan Pilgub diharapkan bisa berjalan dengan baik, aman dan kondusif. Pemilihan pilkada maupun Gubernur di Kapuas Hulu selalu kondusif dan aman tapi pengamanan tetap dijalankan,” ucapnya.

Terlebih lagi, lanjut Bupati, perkembangan media sosial bisa memecah belah kerukunan umat beragama. Tapi Kapuas Hulu selalu kondusif, karena semua pihak selalu menjalankan tugasnya sesuai dengan baik.

“Kita harap juga pesta demokrasi di Kalbar, berjalan baik dan aman serta berkualitas dari sebelumnya. Kalau ada isu-isu berkembang, harus segera dilakukan antisipasi, supaya masalah tidak berlarut menjadi berkepanjangan,” pungkasnya. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

1 min ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

2 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

9 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

11 hours ago

PWI Jajaki Kerja Sama dengan Mendagri, Sosialisasikan Pilkada Damai

KalbarOnline, Jakarta - Pengurus PWI Pusat melakukan audiensi dengan Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, di…

11 hours ago

Pemkab Ketapang Selenggarakan Upacara Peringatan Hardiknas 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi memimpin…

11 hours ago