Categories: Kubu Raya

Antusias Masyarakat Tinggi, Kodam XII/Tpr Akan Putar Film G30S/PKI Full Durasi

KalbarOnline, Kubu Raya – Kapendam XII/Tpr, Kolonel Inf Tri Rana Subekti mengungkapkan bahwa pihaknya akan melakukan pemutaran Film G30S/PKI dengan durasi penuh selama kurang lebih empat jam pada hari terakhir pemutaran film yang jatuh pada tanggal 30 September 2017 malam, di Makodam XII/Tpr.

“Perintah untuk mewadahi keinginan masyarakat, kami putar full jadi tidak ada sensor dan edit. Jadi full sekitar 4 jam. Ini untuk mewadahi keinginan masyarakat karena banyak yang bertanya-tanya mengapa sebelumnya hanya satu jam,” ujarnya.

Sejak diputar mulai mulai 20 September 2017 kemarin, Kapendam mengatakan bahwa antusias masyarakat sangat tinggi. Bahkan pada hari kedua pemutaran film, masyarakat yang memenuhi area lapangan Makodam XII/Tpr mencapai 6500 orang.

“Antusias warga banyak sekali yang datang.  Masyarakat ingin tahu dan ini pembelajaran bagi masyarakat bahwa sejarah kelam bangsa ini agar tidak terulang lagi. Bahkan tidak hanya di Kota Pontianak ini saja, di jajaran Kodim yang ada di kabupaten juga tinggi antusias masyarakat,” tandasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kodim 1206/Putussibau Berikan 5 Materi Krida ke Pramuka Saka Wira Kartika

KalbarOnline, Putussibau - Dalam rangka membentuk generasi muda bangsa yang berkarakter dan berwawasan kebangsaan, Kodim…

2 hours ago

Arjuna, Sapi Kurban Presiden Jokowi dari Ambawang Berbobot 1,3 Ton

KalbarOnline, Pontianak - Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) kembali menyalurkan sapi untuk dikurbankan pada hari…

2 hours ago

Alfian Salam Isi Posisi Pj Bupati Kayong Utara, Gantikan Romi Wijaya yang Maju Pilkada

KalbarOnline, Pontianak - Asisten Administrasi dan Umum Sekretariat Daerah (Setda) Kalimantan Barat (Kalbar), Alfian Salam…

3 hours ago

PT. Alao Kuning Dorong Pelestarian Adat Budaya Naik Dango

KalbarOnline, Sambas - PT. Alao Kuning turut mendorong pelestarian budaya serta adat istiadat masyarakat suku…

17 hours ago

Uji Mental Atlet, Big Boy Biliar Gelar Open Turnament 9 Ball se-Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Untuk menguji mental serta menambah jam bertanding para atlet pemula, Manajemen Rumah…

19 hours ago

Hadiri Gawai Nyapat Tahun, Wakil Bupati Ketapang Harap Tradisi dan Budaya Ini Tetap Dijaga

KalbarOnline, Ketapang - Tradisi Nyapat Taunt (Tahun) akan semakin hilang seiring berjalannya waktu jika tidak…

19 hours ago