Categories: Sekadau

Selain ke Museum Kepresidenan RI di Bogor, Paskibraka Sekadau Juga Direncanakan Wisata Ilmu ke Monumen Pancasila Sakti dan Lubang Buaya

KalbarOnline, Sekadau, Nasional – Rombongan Paskibraka Kabupaten Sekadau dibawah komando Bripka Ade, berangkat dari Jakarta menuju ke tempat wisata di Bogor, selasa (22/8), untuk menambah ilmu pengetahuan tentang NKRI.

Sementara kondisi kesehatan Peserta Paskibraka semuanya sehat, setelah menempuh jarak yang cukup jauh.

Tiba di meseum Kepresidenan RI di Bogor, Kabid Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata, Idin A.Ma.Pd mengatakan bahwa perjalanan ini bertujuan untuk menambah ilmu para paskibraka tentang alam dan sejarah Indonesia.

Selain itu, lanjutnya, setelah mengunjungi mesemum Kepresidenan RI, anak-anak akan mengunjungi Kebun Raya Bogor sambil menikmati suasan alam disitu.

Diungkapkan salah seorang angota paskibraka Kabupaten Sekadau, perjalanan ini sangat bermakna sekali bagi kami setelah diberi wawasan tentang kinerja di DPR, kemudian dibawa kesalahsatu tempat terkenal di Indonesia yakni Meseum Kepreseidean RI di Bogor,” ungkapnya dengan raut wajah berseri-seri.

Rombongan Paskibraka Kabupaten Sekadau juga diagendakan akan menuju Pondok Gede, Jakarta timur akan melihat monumen Pancasila Sakti dan lubang Buaya. Paskibraka dapat berkeliling melihat langsung dan menyaksikan sejarah peritstiwa kekejaman Gerakan 30 September PKI dan merupakan tempat bersejarah untuk menambah pegetahuan anak-anak bangsa tentang NKRI. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

28 seconds ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

9 mins ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

1 hour ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago