Categories: Sanggau

Bupati Resmikan Gereja Santo Yosep Stasi Kenual

KalbarOnline, Sanggau – Bupati Sanggau, Paolus Hadi, S.IP., M.Si meresmikan gereja santo yosep stasi kenual, Dusun Kenual, Desa Botuh Lintang, Kecamatan Kapuas, Selasa (11/07).

Peresmian ditandai dengan pembukaan plang nama gereja oleh Bupati dilanjutkan dengan penandatangan prasasti dan pengguntingan pita oleh Camat Kapuas.

Ketua panitia peresmian, Maswar mengatakan bahwa pembangunan gereja yang dimulai pada tahun 2015 lalu, adapun dana pembangunan berasal dari umat serta para donator.

Uskup Sanggau dalam sambutannya menyambut baik pembangunan gereja ini, pembangunan gereja ini menunjukkan bahwa keimanan masyarakat semakin meningkat, untuk itu gereja yang telah dibangun ini agar dipelihara dan digunakan sebagaimana mestinya, untuk itu semua masyarakat dan umat harus saling bahu-membahu.

“Jangan selalu berharap bantuan dari pemerintah,” pesannya.

Sementara Bupati Sanggau mengucapkan terima kasih atas dukungan umat sehingga gereja ini dapat dibangun dan sesuai dengan misi Pemerintah Sanggau yaitu Berbudaya dan Beriman.

“Untuk itu mari kita jaga dan pelihara yang telah dibangun dan semoga menjadikan Sanggau lebih baik lagi,” pungkas Bupati. (Leo/Dian Hms)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sutarmidji Cagub Kalbar Pertama yang Daftar di Hanura

KalbarOnline, Pontianak - Subhan Noviar yang menjadi utusan dari Sutarmidji mendatangi kantor DPD Partai Hanura,…

3 hours ago

Pemkot Pontianak Gelar Nobar Semifinal Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di PCC

KalbarOnline, Pontianak - Tim Nasional (Timnas) Sepakbola Indonesia U-23 akan menghadapi Timnas Uzbekistan pada laga…

3 hours ago

Bosan dengan yang Itu-itu Saja? Dokter Rahmad Siap Bawa Perubahan Lewat Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Akbar Rahmad Putra, seorang dokter muda berusia 27 tahun menyatakan diri siap…

7 hours ago

Ani Sofian Dorong Guru Tingkatkan Kompetensi dan Profesionalisme

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian, menutup secara resmi kegiatan Lokakarya 7…

8 hours ago

Angka Stunting Pontianak Kembali Turun

KalbarOnline, Pontianak – Angka stunting di Kota Pontianak berhasil turun pada awal tahun 2024 menjadi…

8 hours ago

Peringatan HUT Ke 10 IKAWATI Kantor Wilayah BPN Kalimantan Barat dan Hari Kartini Sukses Digelar

KalbarOnline.com, Pontianak - Jumat, 26 April 2024, Ikatan Istri Karyawan dan Karyawati (IKAWATI) Kantor Wilayah…

12 hours ago