Categories: Kayong Utara

Terkait Gunung Tujuh, Daniel Johan : Saya Akan Kesana dan Ajak Menteri Kehutanan

KalbarOnline, Kayong Utara – Terkait penolakan warga terhadap CV Teluk Batang Mitra Sejati yang akan melakukan kegiatan ekplorasi tambang batuan granit di kawasan Gunung Tujuh Kecematan Teluk Batang, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat telah mendapat banyak dukungan.

Dukungan juga datang dari legislator asal Kalimantan Barat di Senayan yakni Daniel Johan selaku anggota DPR RI Komisi IV dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Melalui akun Facebooknya, Jum’at (23/6) dirinya menyatakan bahwa dalam waktu dekat ini akan datang untuk mendengarkan dan memperjuangkan hak-hak masyarakat Teluk Batang.

“Nanti saya akan ke sana bersama masyarakat, perjuangkan hak mereka,” tuturnya.

Dirinya juga berjanji akan mengkomunikasikan permasalahan ini kepada Kementerian Kehutanan RI agar turut serta bersama dirinya meninjau kawasan Gunung Tujuh.

“Saya komunikasikan dan ajak juga Menteri Kehutanan langsung,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pemkab Kubu Raya Terus Tekan Angka Stunting

KalbarOnline, Kubu Raya - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengungkapkan, sebagai daerah pesisir kondisi…

44 mins ago

Pj Bupati Kamaruzaman Sebut Sederet Peran Penting Posyandu

KalbarOnline, Kubu Raya - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengatakan bahwa pelayanan bidang kesehatan…

45 mins ago

Lindungi Pelaku Usaha dengan Pemberian Nomor Induk Berusaha

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman menegaskan komitmen pihaknya untuk…

48 mins ago

Pemkab Kubu Raya Gelar O2SN Tingkat SD

KalbarOnline, Kubu Raya - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman membuka Olimpiade Olahraga Siswa Nasional…

50 mins ago

Pj Bupati Kamaruzaman Dampingi Tim Setwapres RI Pantau Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting

KalbarOnline, Kubu Raya – Pj Bupati Kubu Raya Syarif Kamaruzaman mendampingi Tim Sekretariat Wakil Presiden…

51 mins ago

Tingkatkan Literasi Anak, Pj Bupati Kubu Raya Apresiasi Lomba Bercerita Tingkat Sekolah Dasar

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengapresiasi pelaksanaan Lomba Bercerita…

55 mins ago