Categories: Sekadau

Pejabat Pemkab Sekadau Safari Ramadhan ke Sejumlah Kecamatan

Pererat Tali Silaturahmi

KalbarOnline, Sekadau – Pemerintah Kabupaten Sekadau kembali menggelar Safari Ramadhan di dua Kecamatan sekaligus. Masing-masing kecamatan tersebut yakni Kecamatan Belitang dan Kecamatan Nanga Taman, Rabu (7/6).

Pada Safari Ramadhan kali ini, Bupati dan Wakil Bupati berhalangan hadir, dikarenakan sedang berada diluar kota.

Di Kecamatan Nanga Taman, kegiatan Safari Ramadhan dipimpin oleh Asisten II Setda Pemkab Sekadau, Abdul Gani bersama sejumlah Kepala OPD beserta para tokoh masyarakat dan tokoh agama.

Kegiatan dilanjutkan dengan buka puasa bersama yang dilaksanakan di Masjid Al Muttahidin, Kecamatan Nanga Taman.

Camat Nanga Taman Paulus Ugang dalam sambutannya mengatakan bahwa Safari Ramadhan merupakan kegiatan yang rutin digelar setiap tahunnya yang bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara pemerintah dengan masyarakat.

“Dalam bulan yang penuh berkah ini, marilah kita tingkat keimanan kita, dan juga meningkatkan silaturahmi untuk mempererat tali persaudaraan sesama kita,” tandasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Lutfi Al Mutahar Optimis Jadi Calon yang Diusung PAN di Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Lutfi Al Mutahar meyakini kalau dirinyalah yang akan diusung oleh Partai Amanat…

2 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Raih WTP ke 7 dari BPK RI Perwakilan Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu kembali mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari…

2 hours ago

Sinergi Semua Elemen, KPU Kayong Utara Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024

KalbarOnline, Kayong Utara - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggelar sosialisasi tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada)…

2 hours ago

Kembalikan Berkas Pencalonan, Sutarmidji Harap Nasdem Bisa Seperti di Periode Lalu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalbar, Sutarmidji melakukan pengembalian berkas sebagai calon Gubernur Kalbar ke…

3 hours ago

Di PEVS 2024, Dirut PLN Paparkan ke Presiden Jokowi Soal Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik Tanah Air

KalbarOnline, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi booth PT PLN (Persero) dalam…

3 hours ago

Ditanya Peluang Kembali Berpasangan dengan Sutarmidji, Norsan Bantah Abu-abu

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Wakil Gubernur Kalbar, Ria Norsan kembali ditanya soal peluangnya kembali berpasangan…

3 hours ago