Categories: Sambas

Bupati: Kita Harus Bersama-sama Menjaga dan Saling Toleransi Antar Umat Beragama

KalbarOnline, Sambas – Bupati Sambas, Atbah Romin Suhaili mengajak seluruh masyarakat di Kabupaten Sambas untuk bersama – sama menjaga toleransi antar umat beragama.

“Kita harus bersama-sama menjaga dan saling toleran terhadap umat beragama di Kabupaten Sambas, Kalbar bahkan Indonesia, mari kita bersama-sama,” ajaknya, seperti yang dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Bupati juga tidak ingin perpecahan antar umat beragama, antar bangsa terjadi di Kabupaten Sambas. Oleh karenanya Bupati Atbah menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk saling menghormati dan menghargai keanekaragaman bangsa ini.

“Kita ini beragam, agama, suku, budaya, bahasa, kita harus saling menghormati dan menghargai perbedaan. Untuk membangun bangsa ini,” pungkasnya. (Luk)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pemkab Kapuas Hulu Siapkan Rp 62 Miliar Untuk Bayar Gaji PPPK Formasi Tahun 2023

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) kepada…

43 mins ago

Sekda Ketapang Hadiri Grebeg Syawal Halal Bihalal Paguyuban Jawa Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Mewakili Bupati, Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri Grebeg Syawal Halal…

47 mins ago

Ramah Tamah di Desa Sidahari, Bupati Ketapang Sampaikan Program Pembangunan Tahun 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang, Martin Rantan menghadiri acara ramah tamah bersama masyarakat Desa Sidahari,…

1 hour ago

Hadiri HKG PKK ke-52, Staf Ahli Bupati Bangga Atas Prestasi PKK Ketapang dan Berharap Lebih Ditingkatkan Lagi

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Pemkab…

1 hour ago

Sekda Ketapang Pimpin Rapat Koordinasi Usulan Belanja Tidak Terduga Dinas Koperasi

KalbarOnline, Ketapang - Sekretaris Daerah, Alexander Wilyo memimpin Rapat Koordinasi Usulan Belanja Tidak Terduga (BTT)…

1 hour ago

Devi Harinda Buka Kegiatan Workshop dan Business Matching Politap Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Pemkab Ketapang, Devi Harinda membuka Workshop dan…

2 hours ago