Categories: Sekadau

Hadiri Musrenbang Kabupaten Sekadau, Gubernur: Semua Pihak Harus Berubah, Turut Berpartisipasi Dalam Pembangunan Daerah

KalbarOnline, Sekadau – Pemerintah Kabupaten Sekadau melaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Sekadau yang dilaksanakan di aula Kantor Bupati, Kamis (23/3).

Musrenbang tahun ini dihadiri oleh, Gubernur Kalbar, Cornelis yang dihadiri langsung oleh Bupati Sekadau, Rupinus dan Wakil Bupati Sekadau Aloysius mendampingi Musrenbang yang membahas penyusunan RKPD Kabupaten Sekadau tahun 2018.

Adapun Musrenbang tersebut mengusung tema, ‘Meningkatkan Kualitas SDM, Infrastruktur Dasar dan Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Guna Mengurangi Tingkat Kemiskinan dan Pengangguran’.

Dalam sambutannya, Cornelis meminta semua pihak untuk berubah dalam berpartisipasi pembangunan di daerah, memfokuskan peningkatan kualitas sumber daya manusia, infrastruktur dasar dan percepatan pembangunan ekonomi guna mengurangi tingkat kemiskinan dan pengangguran.

Sementara Bupati Sekadau, Rupinus mengatakan bahwa Musrenbang dilaksanakan guna mendapatkan masukan untuk menjadi prioritas pembangunan daerah, keterlibatan masyarakat dalam pembangunan sangat diharapkan, mengingat tujuan dari pembangunan adalah untuk kepentingan masyarakat khususnya Kabupaten Sekadau sendiri.

“Peran masyarakat diharapkan dengan tujuan, agar pembangunan lebih fokus kepada pembangunan Sekadau,” ujar Rupinus.

Kegiatan tersebut turut dihadiri Ketua penggerak PKK Kalimantan Barat, Frederika Cornelis, Pjs Sekda Sekadau, Adrianto Gondo Kusumo, Ketua DPRD Sekadau, Albertus Pinus S.Sos MH, Forkopimda Sekadau, jajaran SKPD dan kepala kantor di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sekadau. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

3 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

3 hours ago

PWI Kalbar Audiensi ke KONI, Perkuat Silaturahmi dan Kerja Sama Media

KalbarOnline, Pontianak - Jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat melakukan kunjungan kehormatan…

3 hours ago

Diterjang Angin Kencang, Motor Air Milik Nelayan Karam di Perairan Muara Teluk Batang

KalbarOnline, Kayong Utara - Sebuah motor air milik seorang nelayan karam di perairan muara Teluk…

6 hours ago

Nilai Reformasi Birokrasi dan SAKIP Pemkot Pontianak Naik

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menuturkan bahwa Indeks Reformasi Birokrasi (RB)…

6 hours ago

Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gereja Dekat Masjid, Sekda Ketapang: Kita Bangsa Majemuk Penuh dengan Toleransi

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo melakukan peletakan batu pertama sebagai pondasi bagi pembangunan…

7 hours ago