Categories: Pontianak

Polresta Ungkap Kasus Sabu di Pontianak Timur, Satu Pelaku Diringkus Satunya Kabur

KalbarOnline, Pontianak – Satresnarkoba Polresta Pontianak meringkus seorang pengedar sabu berinisial Her, di Gang 86, Jalan Ya’ M Sabran, Kelurahan Tanjung Hulu, Kecamatan Pontianak Timur.

Dari tangan pelaku polisi berhasil mengamankan barang bukti sebanyak 120 gram sabu.

KBO Satresnarkoba Polresta Pontianak, IPTU Ikhwan Ahmad Darmawan menyampaikan, bahwa pelaku Her merupakan residivis pada kasus narkotika, di mana pada tahun 2016 lalu ia pernah ditangkap dan diproses secara hukum.

“Her kita tangkap di rumahnya saat hendak mengantarkan 120 gram sabu kepada pembeli,” kata Ikhwan, Kamis (02/11/2023).

Lebih lanjut dijelaskannya, bahwa dalam menjalankan aksinya, Her tidak sendiri, melainkan ia dibantu oleh seseorang berinisial G yang kini masih diburu dan masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).

“Untuk barang bukti, kita musnahkan dan sebagian kita sisihkan untuk pembuktian di persidangan,” katanya. (Jau)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

7 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

10 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

12 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

12 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

12 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

12 hours ago