Categories: Pontianak

Sutarmidji Sindir Banyak Pensiunan PNS yang Terjun ke Politik, Padahal Tak Tau Medan

KalbarOnline, Pontianak – Gubernur Kalbar, Sutarmidji mengharapkan kepada para calon pensiunan PNS agar benar-benar memilih kegiatan atau usaha apa yang cocok dilakukan untuk mengisi masa-masa pensiun. Ia tak mau para pensiunan itu salah memilih, sehingga pilihannya itu jutru menyengsarakannya di hari tua.

Hal itu disampaikan Sutarmidji saat memberikan arahan dan pembekalan kepada 394 Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang akan memasuki masa purna tugas di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalbar, Kamis (23/02/2023).

Sutarmidji pun lalu menyindir, banyak dari kalangan pensiunan PNS yang terjun ke dunia politik, padahal bukan bidangnya dan tak tahu menahu tentang politik.

“Banyak juga pensiun (PNS) yang tergiur ke politik padahal tak tahu medan, itu kan kasihan, justru (bisa) makin tambah sengsara. Saya harap hitung betul, mau usaha juga harus dihitung betul-betul,” kata dia.

Page: 1 2

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

2 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

3 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

3 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

3 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

7 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

10 hours ago