Categories: KesehatanPontianak

Jusuf Kalla Resmi Kukuhkan Lismaryani Sutarmidji Jadi Ketua PMI Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak – Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI), Jusuf Kalla secara resmi melantik Dewan Kehormatan dan Pengurus PMI Provinsi Kalimantan Barat untuk masa bakti 2022-2027, pada Kamis (19/01/2023), di Pendopo Gubernur Kalbar.

Adapun pengurus yang dilantik yakni, Lismaryani Sutarmidji sebagai Ketua PMI Kalbar, Adi Yani sebagai Wakil Ketua, dan Gubernur Sutarmidji menjabat sebagai Pelindung di PMI Kalbar.

Pelantikan itu berdasarkan Surat Keputusan Pengurus Pusat Palang Merah Indonesia Nomor: 245/KEP/PP PMI/XII/2022 tentang Pengurus Palang Merah Indonesia Provinsi Kalbar masa bakti tahun 2022 – 2027 yang ditandatangani oleh Ketua Umum PMI, M Jusuf Kalla.

Secara lengkap, berikut adalah susunan kepengurusan PMI Kalbar masa bakti tahun 2022 – 2027:

– Pelindung : Gubernur Kalbar/Sutarmidji

– Ketua : Lismaryani Sutarmidji

– Wakil Ketua : Adi Yani

– Ketua Bidang Organisasi : Anwar

– Ketua Bidang Penanggulangan Bencana : Asrul Putra Nanda

– Ketua Bidang Pengembangan UDD : Izzudin Fathoni

– Ketua Bidang PMR dan Relawan : Rita Hastarita

– Ketua Bidang Kesehatan dan Sosial : Hary Agung Tjahyadi

– Ketua Bidang Dana dan Prasarana : Heri Bastaman

– Sekretaris : Abussamah

– Wakil Sekretaris : Adi Sumariadi

– Bendahara : Windy Prihastari

– Anggota Bidang Organisasi : Urai Titin Hiswari

– Anggota Bidang Penanggulangan Bencana : Fahrurozi

– Anggota Bidang Pengembangan UDD : Jafri

– Anggota Bidang PMR dan Relawan : Hermawan

– Anggota Bidang Kesehatan dan Sosial : Zumyati

– Anggota Bidang Dana dan Prasarana : Antonius Decky

Penulis: Muhammad Jauhari Fatria.

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

1 hour ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

1 hour ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

1 hour ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

2 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

6 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

17 hours ago