Categories: Kapuas Hulu

115 Orang PPK Kapuas Hulu Dilantik

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu melantik sebanyak 115 Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Rabu (04/01/2023), di Ruang Paripurna DPRD Kabupaten Kapuas Hulu Hulu. Pelantikan PPK tersebut dipimpin Ketua KPU Kapuas Hulu, Ahmad.

Tampak hadir hadir dalam pelantikan itu,  Ketua DPRD Kapuas Hulu, Kuswandi, Danyon RK 644 Walet, Letkol Inf Benu Supriyantoko, Asisten I Pemkab Kapuas Hulu, Iwan Setiawan, Kasdim 1206 Putussibau, Kasat Intel Polres Kapuas Hulu, Iman Kurniawan.

Hadir pula pihak Kejaksaan Negeri Kapuas Hulu, Pengadilan Negeri Kapuas Hulu, Kesbangpol, anggota Bawaslu dan KPU Kapuas Hulu.

Guna mendukung tugas-tugasnya, KPU Kapuas Hulu juga akan melaksanakan bimbingan teknis terhadap 115 PPK yang baru dilantik tersebut. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

4 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

5 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

5 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

7 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

14 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

16 hours ago