Categories: Ketapang

Sekda Tinjau Ruas Jalan Tumbang Titi – Tanjung yang Rusak Parah

KalbarOnline, Ketapang – Sekda Ketapang, Alexander Wilyo melakukan peninjauan langsung ke sejumlah ruas Jalan Tumbang Titi – Tanjung yang rusak parah, pada Rabu (16/11/2022). Beberapa titik ruas jalan tersebut berada di Desa Mehawa.

Ia menyampaikan, Pemerintah Kabupaten Ketapang dan pihak perusahaan yang berada di wilayah Tumbang Titi – Tanjung berencana akan memperbaiki ruas jalan tersebut melalui dana CSR.

“Ruas jalan yang rusak akan segera dilakukan perbaikan, dan saya harap masyarakat Mehawa untuk mendukung kegiatan tersebut,” ujarnya di sela-sela peninjauan.

Dalam kegiatan tersebut, Sekda Alexander turut didampingi Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi Pembangunan, Kepala Inspektorat, Kepala Dinas Pertanian Peternakan dan Perkebunan, Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan (Kabid Koperasi), Kabag Prokopim, Kabag Ekbang dan Sekretaris Dinas Kominfo. (Adi LC)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Cari Duit Untuk Judi Online, Pasangan Sejoli Ini Malah Mencuri di Swalayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Demi mendapatkan uang untuk bermain judi online, pasangan siri di Pontianak…

4 hours ago

Romi Wijaya Ikuti RUPSLB BPD Kalbar Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham Luar…

4 hours ago

Tips Penggunaan Antibiotik yang Tepat

KalbarOnline, Pontianak - Penyakit infeksi masih menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat Indonesia yang sering…

4 hours ago

Pameran Seni Merawat Ingatan Warga, Rekomendasi Gallery Date untuk Libur Panjang di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pameran Seni "Merawat Ingatan Warga" bisa menjadi salah satu pilihan untuk menikmati…

4 hours ago

Ani Sofian Dorong Perempuan Lebih Berperan dalam Pembangunan Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menilai peran perempuan dalam pembangunan masih…

4 hours ago

Ketua POPTI Kalbar Jadi Pembicara Nasional Hari Talasemia Sedunia 2024

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Perhimpunan Orangtua Penderita Talasemia Indonesia (POPTI) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Windy…

9 hours ago