Di Final Porprov, Tim Cabor Hockey Putri Kapuas Hulu Gulung Bengkayang 1-0

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Lewat drama adu penalti, tim cabang olahraga (cabor) hockey putri Kabupaten Kapuas Hulu berhasil menggulung tim cabor putri asal Kabupaten Bengkayang, dengan hasil skor akhir 1-0.

Dengan kemenangan atlet putri cabor hockey Kapuas Hulu di partai final mengalahkan atlet putri Kabupaten Bengkayang ini, maka secara otomatis, telah menambah pundi-pundi medali emas lagi untuk kontingen Kabupaten Kapuas Hulu di Porprov Kalimantan Barat ke-XIII.

Sekretaris KONI Kapuas Hulu, Mohlis melaporkan, bahwa untuk partai final cabor hockey antara atlet putra Kapuas Hulu melawan atlet putra Ketapang sedang berlangsung.

“Semoga atlet putera Kapuas Hulu cabor hockey juga bisa menyumbaang medali emas,” harapnya. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

12 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

12 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

14 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

14 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

16 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

16 hours ago