Categories: InfotainmentPontianak

Semakin Panas! Hindia Timpal Penonton dengan Lagu “Secukupnya”

KalbarOnline, Pontianak – Suhu Rumah Radakng di Kota Pontianak semakin menghangat beberapa derajat, pada Rabu (31/08/2022) malam.

Pasca digebrak dengan penampilan perdana Las! Band dan Kelompok Penerbang Roket, kini giliran Hindia Band yang menimpali para penonton Collabonation Tour Pontianak lewat lagu “Secukupnya”.

Aksi panggung ketiganya itu sebelumnya merupakan rangkaian dari Collabonation Tour yang sukses digelar di 4 kota pertama, Jember, Surabaya, Padang, dan Jambi, termasuk Pontianak.

Pontianak, menjadi kota pertama di Pulau Kalimantan yang dikunjungi oleh Collabonation Tour yang diinisiasi oleh dari IM3. Dimana dalam event ini, masyarakat Pontianak turut diajak merasakan langsung kekuatan jaringan terbaru Indosat Ooredoo Hutchison yang terus dikembangkan di seluruh Indonesia.

Untuk diketahui, konser musik Collabonation Tour Pontianak yang diselenggarakan di Rumah Radakng Pontianak ini dimeriahkan oleh berbagai musisi tanah air, seperti Hindia, Fourtwnty, dan Kelompok Penerbang Roket hingga band asal Pontianak, Las!.

Selanjutnya, Collabonation Tour juga akan hadir di Solo, Semarang, Bali, Malang, dan berbagai kota lainnya di Indonesia hingga beberapa bulan ke depan. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Cari Duit Untuk Judi Online, Pasangan Sejoli Ini Malah Mencuri di Swalayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Demi mendapatkan uang untuk bermain judi online, pasangan siri di Pontianak…

23 mins ago

Romi Wijaya Ikuti RUPSLB BPD Kalbar Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham Luar…

25 mins ago

Tips Penggunaan Antibiotik yang Tepat

KalbarOnline, Pontianak - Penyakit infeksi masih menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat Indonesia yang sering…

40 mins ago

Pameran Seni Merawat Ingatan Warga, Rekomendasi Gallery Date untuk Libur Panjang di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pameran Seni "Merawat Ingatan Warga" bisa menjadi salah satu pilihan untuk menikmati…

43 mins ago

Ani Sofian Dorong Perempuan Lebih Berperan dalam Pembangunan Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menilai peran perempuan dalam pembangunan masih…

46 mins ago

Ketua POPTI Kalbar Jadi Pembicara Nasional Hari Talasemia Sedunia 2024

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Perhimpunan Orangtua Penderita Talasemia Indonesia (POPTI) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Windy…

6 hours ago