Categories: KabarPontianak

Peredaran Hewan Kurban di Kota Pontianak Tembus Seribu Ekor Lebih

KalbarOnline, Pontianak – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengungkapkan, peredaran hewan kurban yang ada di Kota Pontianak pada Idul Adha tahun ini tebus hingga seribu ekor lebih. Dengan rincian 674 ekor sapi dan 409 ekor kambing.

“Dari jumlah tersebut, Pemkot Pontianak menyalurkan 30 ekor sapi yang tersebar di wilayah Kota Pontianak,” ujar Edi Kamtono, usai pelaksanaan shalat Idul Adha di Jalan Rahadi Usman, depan Kantor Wali Kota Pontianak, Minggu (10/07/2022).

Lebih lanjut, Edi menilai, bahwa animo masyarakat muslim untuk melaksanakan ibadah kurban cukup tinggi, namun dengan adanya wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) saat ini, yang menyerang hewan ternak sapi, menyebabkan kewaspadaan dan kekurangan ternak yang layak dan sehat.

“Tetapi kita sudah melakukan antisipasi terhadap penyebaran PMK, terutama melakukan pemeriksaan hewan kurban,” ujarnya. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

4 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

5 hours ago

PWI Jajaki Kerja Sama dengan Mendagri, Sosialisasikan Pilkada Damai

KalbarOnline, Jakarta - Pengurus PWI Pusat melakukan audiensi dengan Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, di…

6 hours ago

Pemkab Ketapang Selenggarakan Upacara Peringatan Hardiknas 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi memimpin…

6 hours ago

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

15 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

19 hours ago