Categories: Ketapang

Sekda Ketapang Serahkan BAST Aset Jalan Berstatus Jalan Provinsi

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri penandatangan Berita Acara Serah Terima (BAST) aset jalan di Ketapang yang berstatus jalan provinsi di Kantor Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Jumat (17/06/2022).

Kegiatan ini menindaklanjuti hasil pemeriksaan BPK RI perwakilan Provinsi Kalbar terhadap laporan keuangan Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Ketapang tahun 2021 pada Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Ketapang.

Dimana terdapat aset jalan yang berstatus Jalan Provinsi Kalbar yang belum diserahkan kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Kalbar sesuai dengan surat Keputusan Gubernur Kalimantan Barat Nomor : 505/ DINAS-PU/2016, tentang ruas jalan menurut statusnya sebagai jalan Provinsi di Kalimantan Barat.

Adapun aset jalan yang diserahkan Pemkab Ketapang kepada Pemprov Kalbar yang diterima langsung oleh Sekda Provinsi Kalbar, Harisson, yaitu Jalan Ketapang – Pesaguan panjang 21,45 km, 2, Jalan Pesaguan – Kendawangan sepanjang 65 km, Jalan R Suprapto sepanjang 1,3 km, Jalan Tumpang Titi – Tanjung panjang 32 km, Jalan Nanga Tayap – Tumpang Titi panjang 36,5 km, Jalan Tanjung – Marau sepanjang 21,80 km dan Jalan Marau – Manis Mata. (Adi LC)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Menteri AHY: Pemerintah Hadir bagi Warga Terdampak Bencana Likuefaksi Palu

KalbarOnline.com, Palu - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono…

3 hours ago

Sutarmidji Cagub Kalbar Pertama yang Daftar di Hanura

KalbarOnline, Pontianak - Subhan Noviar yang menjadi utusan dari Sutarmidji mendatangi kantor DPD Partai Hanura,…

14 hours ago

Pemkot Pontianak Gelar Nobar Semifinal Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di PCC

KalbarOnline, Pontianak - Tim Nasional (Timnas) Sepakbola Indonesia U-23 akan menghadapi Timnas Uzbekistan pada laga…

14 hours ago

Bosan dengan yang Itu-itu Saja? Dokter Rahmad Siap Bawa Perubahan Lewat Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Akbar Rahmad Putra, seorang dokter muda berusia 27 tahun menyatakan diri siap…

19 hours ago

Ani Sofian Dorong Guru Tingkatkan Kompetensi dan Profesionalisme

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian, menutup secara resmi kegiatan Lokakarya 7…

20 hours ago

Angka Stunting Pontianak Kembali Turun

KalbarOnline, Pontianak – Angka stunting di Kota Pontianak berhasil turun pada awal tahun 2024 menjadi…

20 hours ago