Categories: Kubu Raya

Pemilihan Putra Putri Pariwisata Harus Dirawat Bersama, Bupati Kubu Raya Muda Mahendrawan Beberkan Alasannya…

KalbarOnline, Kubu Raya – Pemilihan Putra Putri Pariwisata harus rutin digelar dengan baik dan berkelanjutan, karena ini merupakan event yang menjadi perekat budaya dan peradaban yang perlu dirawat bersama-sama.

Bupati Kubu Raya Muda Mahendrawan mengatakan, Pemilihan Putra Putri Pariwisata sangat penting untuk digelar secara rutin.

Selain untuk mempromosikan wisata daerah, menurut Muda Mahendara, Pemilihan Putra Putri Pariwisata juga dapat menjaga kekuatan daerah yang luar biasa.

Kekuatan yang luar biasa yang dimaksudkan Muda tersebut, di antaranya heterogenitas yang tinggi, multietnis dan multibudaya yang menjadi modal sosial untuk merekatkan masyarakat.

“Semoga kekuatan ini  akan menjadikan suatu hal yang membahagiakan yang akan selalu memberi ketenangan,” harap Muda, kemarin.

Ia berharap event seperti Pemilihan Putra Putri Pariwisata di Kubu Raya dapat disatupadukan dengan event-event yang lainnya, dengan sistem informasi dan data yang diperkuat.

“Sehingga semua bakat, potensi dan semua Sumber Daya Manusia dapat terus digali dan ditingkatkan,” pungkas Muda.(*)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

2 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

2 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

2 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

2 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

7 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

18 hours ago