Categories: Politik

Ketua-ketua Parpol Sering bilang Pemerintah Salah, Sutarmidji: Hah Suruh Dia Maju (Pilgub Kalbar 2024)

KalbarOnline, Pontianak – Selama ini terdapat Ketua-ketua Partai Politik (Parpol) yang selalu bilang Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) salah, kritik sana kritik sini.

“Hah suruh dia maju (Pilgub Kalbar 2024). Jangan ngomong jak nomor satu, berkompetisilah di situ,” tantang Gubernur Kalbar Sutarmidji, kemarin.

Tetapi Sutarmidji meminta Ketua-ketua Parpol yang doyan menyalahkan pemerintah itu untuk berkompetisi di Pilgub Kalbar 2024 dengan cara yang sehat.

“Jangan kompetisi seperti kumbang nebok tiang,” kata Sutarmidji menganalogikan orang yang selalu bersuara ribut seperti kumbang sedang melubangi tiang.

Terlepas dari tantangannya itu, Sutarmidji juga mendorong perempuan untuk maju Pilgub Kalbar 2024, baik sebagai Calon Gubernur maupun Wakil Gubernur.

“Perempuan jangan takut maju. Ketua partai yang perempuan kan banyak di sini. Sekarang baru satu, nanti kan banyak,” ucap Sutarmidji.(*)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

5 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

5 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

15 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

19 hours ago