Categories: Ketapang

Letkol Inf Alim Mustofa Jabat Dandim 1203 Ketapang

Letkol Inf Alim Mustofa Jabat Dandim 1203 Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Letkol Inf Alim Mustofa resmi menjabat sebagai Komandan Distrik Militer (Dandim) 1203 Ketapang menggantikan Letkol Kav Suntara Wisnu Budi Hidayanta.

Pergantian jabatan itu ditandai dengan upacara Korps Raport dan Serah Terima Jabatan (Setijab) yang dipimin langsung oleh Danrem 121/Abw Brigjen TNI Ronny yang berlangsung di Balai Prajurit Korem 121/Abw Sintang, Sabtu (11/12/2021).

Danrem 121/Abw Ronny mengatakan, sertijab ini bertujuan untuk merealisasikan pembinaan personil dengan memberikan kesempatan pengembangan wawasan dalam dimensi kepemimpinan dan profesionalitas dalam menghadapi penugasan selanjutnya.

“Pergantian pejabat di lingkungan TNI AD merupakan bagian dari sistem pembinaan organisasi guna pembaharuan dan penyegaran dalam rangka kemajuan organisasi,” ujarnya.

Danrem mengungkapkan, Letkol Inf Alim Mustofa sebelumnya menjabat Danyon 642/Kps.

“Dengan demikian tongkat Komando Kodim 1203/Ketapang remi dijabat Letkol Inf Alim Mustofa sekaligus kita laksanakan serah terima Ketua Persit KCK Cab XLVII Kodim Ketapang,” tandasnya. (Adi LC)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Pesona Pantai Temajuk: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sambas - Indonesia dikenal sebagai negara kepulauan yang memiliki banyak destinasi wisata bahari menakjubkan.…

3 mins ago

Menikmati Keindahan Alam di Bukit Ampan: Destinasi Mendaki yang Memikat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Apakah Anda ingin merasakan sensasi mendaki namun masih pemula? Bukit Ampan…

5 mins ago

Keindahan Danau Balairam: Destinasi Wisata Menakjubkan di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Kalimantan Barat dikenal dengan kekayaan alamnya yang luar biasa, salah satunya…

7 mins ago

Pemerintah Sosialisasikan Peraturan Bupati Ketapang Nomor 19 Tahun 2022

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Ketapang, Heryandi membuka sosialisasi…

19 mins ago

Bupati dan Wakil Bupati Ketapang Serahkan SK ke 894 PPPK Formasi 2023

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang, Martin Rantan bersama Wakil Bupati Ketapang, Farhan menyerahkan Surat Keputusan…

21 mins ago

Jalan Rusak, Warga Desa Sungkung Bengkayang Terpaksa Tandu Warga Sakit ke Puskesmas

KalbarOnline, Bengkayang -  Warga Desa Sungkung, Kecamatan Siding, Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, mengeluhkan kondisi jalan…

23 mins ago