Categories: Ketapang

Bupati Martin Buka Sosialisasi Perkebunan Sawit Perumda Ketapang Mandiri

Bupati Martin Buka Sosialisasi Perkebunan Sawit Perumda Ketapang Mandiri

KalbarOnline, Ketapang – Bupati Ketapang Martin Rantan membuka sosialisasi perkebunan kelapa sawit Perumda Ketapang Pangan Mandiri, di Pendopo Bupati Ketapang, Selasa (16/11/2021).

Dalam sambutannya, Bupati mengatakan bahwa tujuan dari sosialisasi itu yakni bagaimana upaya pemerintah daerah bisa menghasikan pendapatan asli daerah.

“Saya berharap kepada camat, kepala desa dan seluruh jajaran wajib menyukseskan program ini karena ini bukan untuk kepentingan swasta tapi ini untuk kepentingan pemerintah daerah untuk pembangunan di Kabupaten Ketapang,” ujarnya.

Bupati juga berharap kegiatan sosialisasi ini berjalan dengan baik dan memberikan hasil yang maksimal.

“Saya juga berharap agar kegiatan ini bisa dimaksimalkan dan mendapatkan kesimpulan yang baik untuk kemajuan pembangunan daerah Kabupaten Ketapang,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Harisson Minta OPD Perbaiki SOP dan Temuan BPK: Jangan Sampai Berulang

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri exit meeting pemeriksaan terinci atas…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Sambangi Stan Pameran Dekranasda Kalbar di Solo

KalbarOnline, Surakarta - Setelah menyaksikan pameran mobil hias dan budaya serta kriya di kawasan Jalan…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Terima Kunjungan Ketua KDEKS Banten

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson didampingi beberapa kepala perangkat daerah…

4 hours ago

Harisson Minta Pengawasan Pangan Dilakukan Secara Konsisten dan komprehensif

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur  Kalbar, Harisson membuka Rakor Penguatan Pengawasan Ketahanan Pangan dan Promosi…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Harap Pesparawi Kalbar Mampu Dulang Prestasi di Tingkat Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson secara resmi mengukuhkan pengurus Lembaga Pengembangan…

4 hours ago

Gara-gara Sabu, Remaja di Kubu Raya Nekat Curi Kabel Listrik Milik Perusahaan

KalbarOnline, KUBU RAYA - Seorang remaja berinisial RM (22 tahun), warga Kabupaten Kubu Raya, ditangkap…

4 hours ago