Categories: Ketapang

Wabup Farhan Harap Rakerda MABM Lahirkan Inovasi untuk Kemajuan Ketapang

Wabup Farhan Harap Rakerda MABM Lahirkan Inovasi untuk Kemajuan Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Wakil Bupati Kabupaten Ketapang Farhan berharap Rakerda Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Kabupaten Ketapang tak hanya sebatas sebuah motto organis saja, melainkan bagaimana MABM bisa merumuskan isu nasional maupun daerah.

Hal itu disampaikannya saat menghadiri Rakerda MABM Kabupaten Ketapang Tahun 2021 yang berlangsung di Rumah Melayu Kyai Mangku Negeri Ketapang, Minggu, 17 Oktober 2021.

“Dari sebuah isu tersebut kita bisa menterjemahkan dalam sebuah dokumen sehingga peserta bisa menyampaikan harapan, pikiran yang terimplementasi dari sebuah isu,” katanya.

Lebih lanjut, Farhan yang juga merupakan Ketua Dewan Penasehat DPD MABM ini menyebutkan kalau dalam membentuk sebuah organisasi pasti tujuan utamanya yaitu ingin hidup tentram dan damai.

“Saya harap dalam Rakerda ini peserta dari setiap perwakilan kecamatan juga bisa menyampaikan ide-ide dan inovasi yang cemerlang untuk kemajuan MABM khususnya Kabupaten Ketapang yang maju menuju masyarakat sejahtera,” tandasnya. (Adi LC)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Klarifikasi Kodam Tanjungpura Soal Berubahnya Berat Barang Bukti Sabu dari 25,4 Kg Jadi 21,2 Kg

KalbarOnline, Kubu Raya - Pangdam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan mengungkapkan, ada perubahan berat bruto…

43 mins ago

Kodam Tanjungpura Serahkan Barang Bukti 21,2 Kg Sabu ke BNN

KalbarOnline, Kubu Raya - Panglima Kodam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan memimpin prosesi penyerahan barang…

43 mins ago

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

4 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

4 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

4 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

5 hours ago