Categories: Sekadau

KOMPAS Mahap Gelar Laga Persahabatan Meriahkan HUT ke-76 TNI

KOMPAS Mahap Gelar Laga Persahabatan Meriahkan HUT ke-76 TNI

KalbarOnline, SekadauDalam rangka memeriahkan HUT ke-76 TNI, Komunitas Masyarakat Pencinta Sepakbola (Kompas) di Nanga Mahap melaksanakan pertandingan persahabatan TNI-Polri, Pemdes dan tokoh masyarakat melawan PGRI dan Puskesmas yang dihadiri Ketua DPRD Sekadau Radius Effendi, Selasa, 5 Oktober 2021.

Radius Effendi memberikan apresiasi atas tingginya minat dan semangat masyarakat untuk berolahraga dan menjaga pola hidup sehat di tengah pandemi covid-19.

“Olahraga yang dilaksanakan masyarakat Nanga Mahap tidak lepas dari upaya meningkatkan daya tahan tubuh agar terhindar dari Covid-19,” kata Radius Efendi.

Selain pertandingan persahabatan, ternyata masyarakat juga mengemas kejutan (suprise) kepada Danramil Nanga Mahap.

“Luar biasa, meski sangat sederhana tapi bermakna bagi kami,” Ucap Danramil Serka Ketut Purniawan.

Sementara Kapolsek Nanga Mahap Ipda Kuswiyanto mengaku kaget dengan kejutan dari masyarakat karena mengira hanya sekedar pertandingan persahabatan sebagai bentuk sinergitas antara TNI dan Polri bersama masyarakat.

“Selamat hari jadi TNI yang ke-76. Bersatu, Berjuang, Kita pasti Menang,” seru Kapolsek.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Sekda Ketapang Pimpin Rapat Persiapan Peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati

KalbarOnline, Ketapang - Persiapan dan pelaksanaan peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati akan dilaksanakan pada tanggal…

58 mins ago

Menteri AHY Dampingi Presiden Joko Widodo Serahkan 10.323 Sertipikat Tanah untuk Masyarakat Banyuwangi

KalbarOnline.com, Banyuwangi - Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo didampingi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

1 hour ago

Usai Terima Bantuan Operasional, Pj Wako Ani Sofian Minta RT Distribusikan SPPT PBB ke Warga

KalbarOnline, Pontianak - Penyaluran bantuan operasional RT dan RW di Kota Pontianak masih bergulir. Di…

4 hours ago

Peringatan Hari Buruh Internasional, Ini Pesan Pj Wali Kota Ani Sofian

KalbarOnline, Pontianak - 1 Mei menjadi tanggal bersejarah bagi para buruh sedunia. Diperingatinya Hari Buruh…

4 hours ago

Kerja Keras Tanpa Cemas, Pemkot Pontianak Berikan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Untuk 7 Ribu Warganya

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak bersama BPJS Ketenagakerjaan Pontianak melakukan penandatangan Nota Kesepakatan…

4 hours ago

Tim Itwasda Polda Kalbar Gelar Audit Kinerja Tahap I di Polres Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Inspektorat Pengawasan Daerah (Itwasda) Polda Kalbar menggelar Audit Kinerja Tahap I (satu)…

6 hours ago