Categories: Kapuas Hulu

Sekda Zaini Tinjau Pembersihan Sampah di Kota Putussibau Pasca Banjir

Sekda Zaini Tinjau Pembersihan Sampah di Kota Putussibau Pasca Banjir

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Mohd Zaini meninjau langsung pembersihan sampah pasca banjir di Kota Putussibau yang dilakukan jajaran Pemda Kapuas Hulu bersama pihak terkait lainnya, Senin, 4 Oktober 2021.

Pada kesempatan Sekda Mohd Zaini menyampaikan, sampah yang menumpuk adalah permasalahan utama setelah banjir. Hal itu, kata dia, menjadi atensi Bupati dan telah mengarahkan Dinas Lingkungan Hidup untuk mengatasi sampah di sekitar kota bersama instansi terkait.

“Sesuai arahan Bupati, dari LH yang menangani bidang persampahan diinstruksikan untuk membantu pembersihan sampah di lapangan,” katanya.

Selain LH, BPBD juga Satpol PP mendapat arahan yang sama. Fokusnya pembersihan sampah di fasilitas umum pasca banjir.

“Kita harap dengan adanya kegiatan ini, tidak ada sampah-sampah yang berserakan dan mengganggu lalu lintas warga,” katanya.

Pasca banjir aktivitas Pemerintahan di Kapuas Hulu terpantau tetap berjalan seperti biasa. Pelayanan pemerintahan kepada masyarakat tetap berjalan.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Buka Open Turnamen Bola Voli, Sekda Kapuas Hulu Minta Pemain dan Penonton Junjung Tinggi Sportivitas

KalbarOnline, Putussibau - Sekda Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka open turnamen bola voli se-Kabupaten Kapuas…

8 hours ago

Organisasi Jurnalis di Pontianak Gelar Aksi Damai Tolak RUU Penyiaran

KalbarOnline, Pontianak - Sejumlah organisasi profesi jurnalis dan media di Kalimantan Barat berkolaborasi menggelar aksi…

11 hours ago

Polsek Pontianak Selatan Amankan Sekelompok Bocil Meresahkan, Ada Bong dan Lem

KalbarOnline, Pontianak - Patroli Enggang Selatan Polsek Pontianak Selatan mengamankan sekelompok bocil (bocah cilik) yang…

11 hours ago

Dalih Tak Dapat Kerja Setelah Keluar dari Penjara, Residivis Ini Kembali Jualan Narkoba

KalbarOnline, Kubu Raya - Satuan Reserse Narkoba Polres Kubu Raya menangkap seorang pria penjual narkoba…

12 hours ago

Giat Inspeksi SLO, Srikandi PLN Hadir Pastikan Keandalan dan Kualitas Instalasi

KalbarOnline, Banjarbaru - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

13 hours ago

Bupati Kapuas Hulu Keluarkan Perbup Dorong Percepatan Penurunan Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Bupati Kabupaten. Kapuas Hulu Fransiskus Diaan ikut menghadiri High Level Meeting Percepatan…

13 hours ago