Categories: Ketapang

Wabup Farhan Hadiri Rakor dan Sosialisasi Pekan Kebudayaan Nasional

Wabup Farhan Hadiri Rakor dan Sosialisasi Pekan Kebudayaan Nasional

KalbarOnline, Ketapang – Wakil Bupati Ketapang Farhan menghadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pekan Kebudayaan Nasional secara virtual, Kamis, 9 September 2021.

Kegiatan yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia ini mengusung tema “Cerlang Nusantara Pandu Masa Depan” dengan mengedepankan Sandang, Pangan, Papan sebagai kearifan lokal akar ketahanan budaya.

Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Ketapang, Kepala Bappeda, serta staff terkait. (Adi LC/Prokopim Ketapang)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional 

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

45 mins ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

8 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

8 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

8 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

18 hours ago