Categories: Sekadau

Polsek Nanga Mahap Gencar Disiplinkan Prokes Masyarakat

Polsek Nanga Mahap Gencar Disiplinkan Prokes Masyarakat

KalbarOnline, SekadauPolsek Nanga Mahap jajaran Polres Sekadau melaksanakan pendisiplinan protokol kesehatan masyarakat dalam rangka ops yustisi, Jumat, 23 Juli 2021.

Masyarakat, diminta untuk tetap konsisten dalam upaya meminimalisir penyebaran Covid-19 seperti menyiapkan tempat cuci tangan, penyemprotan disinfektan, membuat imbauan wajib masker dan lain sebagainya.

Maksud dan tujuan kegiatan Operasi yustisi tersebut adalah penerapan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan dalam pencegahan dan pengendalian Covid-19.

Adapun sasaran Operasi Yustisi tersebut diperuntukkan kepada warga masyarakat yang tidak menggunakan masker dan memberikan masker untuk digunakan selama beraktivitas.

Kapolsek Nanga Mahap IPDA Kuswiyanto mengatakan, kegiatan tersebut masih ditemukan warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan dengan tidak memakai masker saat beraktifitas di luar rumah.

“Diberi imbauan penekanan untuk selalu menggunakan masker, menerapkan protokol kesehatan yaitu cuci tangan dan jaga jarak, untuk sementara diberi peringatan dan diberikan masker, dan apabila perbuatannya diulangi lagi maka ditindak sesuai dengan peraturan,” tegas Kapolsek. (Mus)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

2 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

3 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

3 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

3 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

13 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

18 hours ago