Categories: Ketapang

Kapolres Pantau Langsung Perhitungan Suara Hasil Pilkades Serentak Ketapang

Kapolres Pantau Langsung Perhitungan Suara Hasil Pilkades Serentak Ketapang

KalbarOnline.com – Kapolres Ketapang AKBP Wuryantono bersama pejabat utama Polres Ketapang meninjau langsung rapat pleno perhitungan pemungutan suara Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Desa Sukabangun, Kecamatan Delta Pawan, Kamis, 15 Juli 2021.

Dalam kegiatan itu, Kapolres bersama Kapolsek Delta Pawan IPTU Chandra dan Perwira Pengamat Wilayah Pilkades Sukabangun AKP Sabariman melakukan evaluasi terkait situasi terkini di seputaran Desa Sukabangun.

AKBP Wuryanto menekankan kepada seluruh personil yang terlibat pengamanan Pilkades untuk tetap siaga dan terus berkoordinasi bersama personil Kodim 1203 Ketapang dan pihak panitia Pilkades sehubungan dengan pengamanan rangkaian Pilkades sampai dengan tahap penetapan hasil pleno.

“Situasi terkini dalam pelaksanaan tahapan perhitungan suara di Pilkades desa sukabangun berlangsung aman tertib dan lancar, namun tentunya hal ini jangn menjadikan anggota Polri yang terlibat pengamanan menjadi underestimate,” ujarnya.

Tak hanya di Desa Sukabangun, rombongan Kapolres juga melanjutkan kegiatan pemantauan perhitungan Pilkades di Desa Mekar Sari, Kecamatan Benua Kayong yang juga sedang melaksanakan perhitungan pemungutan suara.

“Kepada semua anggota yang bertugas tetap siaga dan lakukan koordinasi bersama personil dari TNI yang terlibat pengamanan beserta panitia pelaksana Pilkades serta antisipasi sedini mungkin potensi gangguan Kamtibmas dalam pelaksanaan Pilkades ini,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

2 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

3 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

3 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

4 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

22 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago