Benarkah Vitamin D Bisa Melawan Covid-19?

KalbarOnline.com –Beberapa laporan mengabarkan bahwa Vitamin D bisa melawan Covid-19. Vitamin D sendiri adalah nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi. Vitamin ini juga bersifat antiradang dan antioksidan yang dapat meningkatkan kerja sistem imun, otot, dan saraf. Sejak pandemi Covid-19 mulai melanda, banyak ilmuwan melakukan penelitian mendalam terkait manfaat vitamin D bisa melawan Covid-19. Lalu, benarkah vitamin D bisa melawan Covid-19? Yuk kita simak.

Mengenal Vitamin D

Vitamin D dikenal sebagai vitamin sinar matahari yang diproduksi oleh tubuh ketika kita berada di bawah sinar ultraviolet matahari lalu mengubahnya menjadi vitamin D. Namun tak serta merta juga dengan berjemur di bawah sinar matahari dan mendapatkan Vitamin D bisa melawan Covid-19. Vitamin D juga bisa didapatkan dari makanan maupun suplemen. Banyak orang di dunia yang kekurangan vitamin D. Terutama orang-orang usia lanjut, orang yang tidak makan makanan sehat, dan memiliki warna kulit lebih gelap. Beberapa hal itu dikabarkan dapat meningkatkan risiko Covid-19 yang parah jika terinfeksi, meskipun alasan kerentanan mereka beragam. Inilah yang perlu Anda ketahui.

Page: 1 2 3 4

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

1 hour ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

1 hour ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

1 hour ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

1 hour ago

Segini Biaya Pembangunan GOR Terpadu A. Yani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Gedung Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani (A. Yani) di Kawasan Gelora Khatulistiwa…

1 hour ago

Sore Ini, GOR Terpadu A. Yani Pontianak Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Gedung Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani di Kawasan Gelora Khatulistiwa Pontianak, Jalan…

3 hours ago