Categories: SosBud

Siap Mengabdi: Relawan Literasi Ikuti Pembekalan di Lembaga Pengembangan Insani

Siap Mengabdi: Relawan Literasi Ikuti Pembekalan di Lembaga Pengembangan Insani

KalbarOnline, Nasional – Zaman ini bangsa Indonesia ditantang melakukan perbaikan serta peningkatan kualitas pendidikan khususnya literasi. Menilik rendahnya kemampuan berliterasi di Indonesia, Sekolah Literasi Indonesia (SLI) berupaya menyebarkan semangat literasi guna meningkatkan angka berliterasi di daerah. Melalui Relawan Literasi, SLI optimis mampu menciptakan tatanan literasi lebih baik di Indonesia.

Pada Rabu (9/6/2021) lalu, Relawan Literasi yang akan ditempatkan di Bangkalan dan Lebak mengikuti pembelakan kemampuan kepemimpinan, pemahaman konsep literasi, dan pengembangan sosial agar mereka mampu membawa value SLI sebaik-baiknya dan mampu berinteraksi secara langsung di sekolah. Pembekalan dilakukan selama satu bulan mulai 08 Juni hingga 10 Juli 2021 di Lembaga Pengembangan Insani (LPI) dengan menerapkan protokol kesehatan ketat.

Para Relawan Literasi berasal dari Padang, Medan, Riau, Kendari, Bengkulu, dan Muna. Mereka bertekad mendedikasikan diri berkontribusi meningkatkan literasi di Bangkalan dan Lebak karena dua daerah tersebut memiliki angka literasi rendah akibat kurang masifnya program literasi.

Pasca pembekalan, Relawan Literasi akan mengabdi selama satu tahun di daerah yang telah ditentukan. Diharapkan kehadiran para relawan mampu mengubah perwajahan sekolah yang akan dibina dan berimbas baik untuk sekokah lain di wilayah lainnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

4 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

7 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

8 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

9 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

9 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

9 hours ago