Categories: Singkawang

Tjhai Chui Mie Ajak Masyarakat Singkawang Sukseskan Vaksinasi Covid

Tjhai Chui Mie Ajak Masyarakat Singkawang Sukseskan Vaksinasi Covid

KalbarOnline, Singkawang – Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie mengajak masyarakat Singkawang yang belum divaksin agar segera mendaftarkan diri untuk mendapatkan pelayanan vaksinasi. Hal itu disampaikannya saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di gedung Pavilion, Senin (21/6/2021).

“Saya mengapresiasi masyarakat Kota Singkawang yang mengikuti program vaksinasi ini. Vaksinasi ini dilaksanakan di dua tempat, yaitu Pavilion 78 dan Singkawang Grand Mall,” kata Tjhai Chui Mie.

Dengan vaksinasi, masyarakat sudah membantu pemerintah untuk mengatasi dan menekan angka penyebaran Covid-19 di kota Singkawang.

Ia mengatakan masyarakat yang telah divaksin memiliki resiko rendah jika terpapar Covid-19 pasca vaksinasi.

Selaku ketua Satgas Covid-19, Tjhai Chui Mie beserta jajaran akan terus berupaya agar ketersediaan vaksin terus dipasok ke kota Singkawang. Ia mengatakan kota Singkawang mendapatkan pasokan vaksin dari Polres kota Singkawang sebanyak 2.000 dosis.

“Polda Kalimantan Barat melalui Polres Singkawang terdapat sekitar 2.000 dosis vaksin yang akan dipergunakan. Kemudian dari pemerintah akan datang sekitar 220 vaksin lagi.” ujarnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Jelang Idul Adha, Angka Inflasi di Pontianak 2,65 persen

KalbarOnline, Pontianak – Menjelang Hari Raya Idul Adha, angka inflasi Kota Pontianak menyentuh angka 2,65…

10 hours ago

Pj Wako Pontianak Minta PPDB 2024 Berlangsung Transparan

KalbarOnline, Pontianak - Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2024 akan dimulai. Untuk mempersiapkan…

10 hours ago

Pemkot Salurkan Bantuan Uang Tunai kepada 3.350 KK

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas Sosial (Dinsos) Kota Pontianak menyalurkan bantuan…

10 hours ago

400 Paket Sembako Ludes dalam Sejam Jam di Pasar Murah Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – 400 paket sembako ludes terjual hanya dalam waktu kurang dari 60 menit,…

10 hours ago

Pj Wako Ani Sofian Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menggelar program padat karya yang melibatkan masyarakat di…

10 hours ago

Wabup Ketapang Serahkan Trophy Juara Umum dan Petinju Terbaik di Kejuaraan Tinju Dandim CUP 2024

KalbarOnline, Ketapang - Kejuaraan tinju amatir Dandim Cup 1203/Ketapang Tahun 2024 secara resmi ditutup oleh…

11 hours ago