Categories: Ketapang

Babinsa Nanga Tayap Kodim Ketapang Beri Pembekalan Wawasan Kebangsaan: Bentuk Generasi Milenial Tangguh

Babinsa Nanga Tayap Kodim Ketapang Beri Pembekalan Wawasan Kebangsaan: Bentuk Generasi Milenial Tangguh

KalbarOnline, Ketapang – Era reformasi dan demokrasi, memang harus tetap berjalan. Namun, penataan kehidupan Kebangsaan (berbangsa dan bernegara), harus berjalan di atas rel kesepakatan bersama, yakni Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika.

Hal tersebut disampaikan Babinsa Koramil 1203-01/Nanga Tayap Serda Sarjonal Hutagalung saat berikan materi wawasan kebangsaan kepada ( Wasbang ) kepada siswa SMAN 01 Nanga Tayap dan SMK 01 Nanga Tayap pada Kegiatan  Sosialisasi pelaksanaaan kebijakan Teknis,dibidang idiologi,wawasan kebangsaan Bela Negara, karakter Bangsa, pembauran kebangsaan Bihinneka Tunggal ika, dan sejarah kebangsaan yang di gelar oleh Kesbang Pol Kab. Ketapang.di Aula Kantor Camat Nanga Tayap, Ketapang, Jum’at  (18/6/2021).

Kegiatan ini dihadiri oleh Agus Rusman S.Kom Kasipengembangan Nilai kebangsaan Kesbangpol ketapang selaku narasumber, Camat Nanga Tayap Drs Monri serta Danramil 1203-01/Nanga Tayap diwakili Serda Sarjonal Hutagalung.

Dikatakan Serda Sarjonal Hutagalung Pemberian wawasan kebangsaan kepada siswa dan siswi  Sma tersebut bertujuan untuk membentuk dasar-dasar mental dan perilaku generasi muda yang tangguh dan bertanggung jawab guna meraih cita-cita di masa depan.

“Pembekalan ini diharapkan dapat menyiapkan generasi yang sehat dan tangguh serta terhindar dari pergaulan yang negatif seperti pergaulan bebas dan Narkoba dimana akan merugikan diri sendiri dan lingkungan di sekitarnya,” imbuhnya.

Siska salah satu siswsa SMAN 01 merasa senang karena pembekalan ini membentuk karakter kami sebagai generasi milenial yang cinta tanah air dan berwawasan kebangsaan,”katanya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Harap Program “Rimba Pakai Kemuka Ari” Mampu Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Hotel Ibis Pontianak, Penjabat Gubernur  Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat…

8 mins ago

Pemprov Kalbar Raih 2 Penghargaan Anugerah Reksa Bandha 2023

KalbarOnline, Pontianak - Pada pertengahan tahun 2024, Kanwil DJKN Kalimantan Barat kembali menggelar agenda tahunan…

11 mins ago

Pj Gubernur Harisson Ajak Para Kepala Perangkat Daerah Ikut Tuntaskan Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Hotel Golden Tulip Pontianak, Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson…

15 mins ago

Resmikan Mini Soccer Rusunawa Untan, Windy Optimis Sport Tourism Kalbar Semakin Menggeliat

KalbarOnline, Pontianak - Pj Ketua TP PKK Kalbar, Windy Prihastari Harisson yang juga Kepala Dinas…

16 mins ago

Hadiri Pengukuhan 8 Guru Besar IAIN Pontianak, Harisson Optimis IPM Kalbar Semakin Maju

KalbarOnline, Kubu Raya - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara pengukuhan 8 Guru…

1 hour ago

Buka Musda Pecinta Airsoft Regional Kalbar, Pj Gubernur Harisson: Dari Sekedar Hobi, Bisa Ukir Prestasi

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson, membuka secara resmi Musyawarah Daerah ke…

1 hour ago